STRATEGI MANAJEMEN ORGANISASI DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN KADER PEREMPUAN DI DPD GOLKAR TEBING TINGGI

lira ayunda, ananda mahardika

Abstract


Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui Bagaimana Strategi Manajemen Organisasi Dalam Upaya Meningkatkan Keaktifan Kader Perempuan Di DPD Golkar Tebing Tinggi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan. Partai Golongan Karya (Golkar) Melaksanakan kegiatan ilmiah yang bertemakan kesetaraan gender, Melaksanakan bakti sosial yang dimotori oleh bagian perempuan Partai Golkar Selalu melibatkan kader perempuan untuk berperan aktif dalam penyelenggaraan setiap acaranya dan memberikan semangat kepada kader perempuan bahwa perempuan juga bisa menjadi pemimpin, khusus dalam pencalonan ataupun kampanye selain sesuai Affirmative Action. Akan tetapi memaksimalkan kualitas kader perempuan yang mencalonkan diri dengan pembekalan pembekalan pelatihan dan kegiatan pengkaderan.Secara fungsional pengawasan organisasi untuk pengembangan tugas dan fungsi peran kaum perempuan DPD Golkar Tebing Tinggi telah menjalankan fungsi Pengawasan Untuk Memastikan Jalan Proses Perencanaan dengan baik. Demikian juga dengan adanya adanya motivasi sebagai keberhasilan organisasi yang dilaksanakan oleh DPD Partai Golkar Tebing Tinggi beserta sayap organisasi kader perempuan produktif dalam orientasi strategi manajemen organisasi dalam upaya meningkatkan keaktifan kader perempuan di DPD Golkar Tebing Tinggi.


References


Abdurrachman, O. (2015). Dasar-dasar Public Relations. Citra Aditya Bakti.

Anwas, O. M. (2014). Pemberdayaan Masyarakat di era global. Alfabeta.

Aris, S. (2013). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Ar-Ruzz Media.

Assauri, S. (2015). Manajemen Pemasaran,. Raja Grafindo Persada.

Cangara. (2015). Pengantar Ilmu Komunikasi. Cetakan Kedua. RajaGrafindo Persada.

Dimock. (2011). Administrasi Negara. Diterjemahkan oleh Husni Thamrin Pane. Cetakan Kelima. Rineka Cipta.

Hamdani. (2013). Strategi Belajar Mengajar. Pustaka Cipta.

Haroen, D. (2014). Personal Branding: Kunci Kesuksesan Berkiprah di Dunia Politik. Gramedia.

Hasibuan. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia.

Hasibuan, S. P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia, Dasar dan Kunci Keberhasilan. Gunung Agung.

Hersey, P. dan K. H. B. (2013). Kepemimpinan Birokrasi, Terjemahan Harbani Pasolong. Bandung.

KBBI. (2022). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Diakses 17 Januari 2022.

Kreitner, R. dan A. K. (2014). Perilaku Organisasi. Edisi 9. Buku 1. Salemba Empat.

Makmur. (2011). Efektivitas Kebijakan Kelembagaan Pengawasan. Refika Aditama.

Moenir. (2015). Manajemen Pelayanan Umum Di Indonesia. Bumi Aksara.

Moleong, L. J. (2014). Metodologi Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. Remaja Rosdakarya.

Nawawi, H., & Martini, M. (2005). Penelitian terapan. Gadjah Mada University Press.

Purwanto, N. (2007). Psikologi Pendidikan. Remaja Rosdakarya.

Ruslan, R. S. M. (2012). Manajemen Public Relations dan Media Komunikasi. Raja Grafindo Persada.

Siagian, P. S. (2013). Teori dan Praktek Kepemimpinan (cetakan kelima). Rineka Cipta.

Stoner. (2006). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara.

Subagyo, J. (2014). Metode Penelitian dalam Teori dan Praktek. Rineka Cipta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet. In Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Terry, G. R. (2004). Prinsip-prinsip Manajemen. Terjemahan J. Smith D. F. M.. Bumi Aksara.

Turney, C., E. a. (1992). The School Manager. Allen & Unwin.

Waldo, D. (1991). Pengantar Studi Public Administration. Terjemahan Selamet W. Atmosoedarmo. Cetakan keenam. Radar Jaya Offset.

Winarsih, R. dan A. S. (2010). Manajemen Pelayanan. Pustaka Pelajar.




DOI: https://doi.org/10.30596/japk.v2i1.10629

Jurnal Ilmu Adminstrasi Publik dan Kebijakan (JAPK)

Editor's Address:

C Building

Departement of Public Administration Science 

Faculty of Social Science and Political Science

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Jl. Kapten Mukhtar Basri No. 3 Medan 20238

email : japk@umsu.ac.id 

Flag Counter