PENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN TAX AVOIDANCE SEBAGAI VARIABEL MEDIATINGPENGARUH MANAJEMEN LABA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN TAX AVOIDANCE SEBAGAI VARIABEL MEDIATING

Muhammad Fahmi, Muhammad Derry Prayoga

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh manajemen laba terhadap nilai perusahaan dan tax avoidance pada hubungan manajemen laba terhadap nilai perusahaan pada perusahaan pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Objek penelitian ini adalah perusahaan pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama periode 2013-2017. Sehingga sampel yang diperoleh 14 perusahaan pertanian yang terdaftar di BEI. Pemilihan sampel dilakukan dengan cara seleksi data. Data yang digunakan adalah data yang diperoleh dari situs www.idx.co.id. Adapun hasil penelitian bahwa (1) manajemen laba tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan(2) Manajemen laba tidak mempengaruhi tax avoidance. (3) Manajemen laba tidak mempunyai hubungan langsung terhadap nilai perusahaan. (4) Tax avoidance tidak dapat berfungsi sebagai variabel intervening. (5) Tax avoidance tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dan (6) variabel tax avoidance bukanlah variabel mediating.


Keywords


Manajemen Laba, Nilai Perusahaan, Tax Avoidance

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.30596/liabilities.v1i3.2496

Refbacks

  • There are currently no refbacks.