Dramaturgi Relasi Dokter dan Pasien di Rumah Sakit Daerah Dr. Zainoel Abidin Banda Aceh

Dara Hersavira

Abstract


Penelitian ini menggunakan metode dengan pendekatan kualitatif-deskriptif. Tujuan penelitian untuk menganalisis panggung atau wilayah depan (front region) dan belakang (back region) pada teori dramaturgi relasi antara dokter dan pasien di RSUD dr. Zainoel Abidin, Banda Aceh, Provinsi Aceh. Informan penelitian berasal dari enam dokter spesialis dan tiga pasien di RSUD dr. Zainoel Abidin, Banda Aceh, Provinsi Aceh. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa pengelolaan kesan (impression management) merupakan kunci dari terjadinya proses panggung depan dan panggung belakang. Secara keseluruhan, pemetaan panggung depan para informan hampir sama semuanya. Di panggung depan para informan menunjukkan komponen-komponen panggung depan merupakan pengelolaan kesan dalam usaha menampilkan citra diri dengan komponen busana, sikap, dan latar panggung depan. Penampilan (appearance) dan sikap (manner) yang ditampilkan oleh seorang dokter di panggung depan dibentuk sesuai citra yang ingin mereka tampilkan.


Keywords


Dramaturgi, Relasi Dokter dan Pasien

Full Text:

PDF

References


Ardianto, Elvinaro dan Bambang Q-Anees, (2007), Filsafat Ilmu Komunikasi, Bandung: Simbiosa Rekatama Media

Dayakisni, Tri & Hudaniah. 2009. Psikologi Sosial. Malang: UMM Press

Dianne Berry (2007). Health Communication: Theory and Practice, New York: McGrawHill Education

Deddy Mulyana, (2004). Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Bandung : Rosdakarya 2004

Edelmann, R.J. (2000). Psychosocial Aspects of the Health Care Process. London: Prentice Hall.

Effendy, Onong Uchjana. (2005). Ilmu Komunikasi Teori dan Praktik, Bandung: Remaja Rosdakarya

Elbadiansah, Umarso. (2014). Interaksionisme Simbolik dari Era klasik hingga Modern. Jakarta: Raja Grafinddo Persada.

Goffman, Erving. (1959). The Presentation of Self in Everyday Life. Jakarta: Erlangga.

Liliweri, Alo. (2011). Komunikasi Serba Ada Serba Makna. Jakarta : Kencana

__________. (2008). Dasar-dasar Komunikasi Kesehatan. Jakarta : Pustaka Pelajar.

Miles, M.B & Huberman A.M. (1984), Analisis Data Kualitatif. Terjemahan oleh Tjetjep Rohendi Rohidi. 1992. Jakarta : Penerbit Universitas Indonesia.

Moleong, Lexy. J. (2013). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya

Morissan. (2013). Teori Komunikasi:Individu Hingga Massa. Kencana: Jakarta

Mulyana, Deddy. (2002). Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung: PT.Remaja Rosdakarya.

Mustain, 2010. Teori Diri Sebuah Tafsir Makna Simbolik (Pendekatan Teori Dramaturgi Erving Goffman). Purwekerto: Jurnal Dakwah dan Komunikasi (Komunika) Vol. 4:269-28

Notoatmodjo, S. (2005). Promosi Kesehatan: Teori dan Aplikasi. Jakarta : Rineka Cipta

Onong, Uchjana Effendi. (2002). Spektrumr Komunikasi, Bandar Maju: Bandung

____________________, L.M., de Haes, J.C., Hoos, A.M. and Lammes, F.B. (1995). DoctorPatient Communication: A Review Of The Literature, Social Science and Medicin Rakhmat, J. (2002). Metode Penelitian Komunikasi. Bandung: Remaja Rosda Karya

Ritzer, George, (2011). Teori Sosiologi Modern, Kencana: Jakarta

____________, (2004). Teori Sosiologi Moder,. Gramedia:Jakarta

Ruben, Brent D, dan Lea P. Stewart. (2013). Komunikasi dan Perilaku Manusia. Jakarta: Rajawali Pers

Rudy, May T. (2005). Komunikasi dan Hubungan Masyarakat Internasional. Bandung: Refika Aditama

Sugiyono. (2007). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sunarto, Kamanto. (2004). Pengantar Sosiologi, Jakarta:Lembaga Penerbitan Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia

Suneki, Sri. (2012). Paradigma Teori Dramaturgi Terhadap Kehidupan Sosial, Semarang: Jurnal Ilmiah CIVIS Vol.II: No.2

Suryo, Imam Prayogo, (2001). Metodologi Penelitian Sosial, Bandung :Remaja Rosdakarya

Widjaja. (2000). Ilmu Komunikasi Pengantar Studi, Jakarta: PT. Rineka Cipta.




DOI: https://doi.org/10.30596/persepsi.v2i2.3941

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 


Persepsi: Communication Journal

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Pascasarjana
Jl. Denai No. 217 Medan 20226
Sumatera Utara-20238
E-mail: persepsi@umsu.ac.id