Pengukuran Gaya, Energi, dan Daya Biomekanik Pada Gerakan Tangan Menggunakan Sensor Wiimote

Basuki Rahmat, Safira Fegi Nisrina, Fredrick Sutjiady

Abstract


AbstrakPergerakan lengan pada saat mengayun akan menghasilkan beberapa besaran yaitu energy, gaya, dan daya. Besaran-besaran inilah yang banyak diteliti, terutama untuk dunia olah raga dan dunia kesehatan. Penelitian pergerakan lengan di dunia olah raga dilakukan untuk meningkatkan performa atlet sehingga bisa mendapatkan prestasi yang optimal. Masalah yang timbul pada penelitian di bidang biomekanik adalah menyangkut bagaimana cara pengukuran dan pengolahan data hasil penelitian. Tujuan dari penelitian yang sedang dilakukan adalah mengukur Gaya, Energy dan Daya pada lengan saat melakukan aktivitas gerakan tangan. Metode pengukurun yang digunakan adalah dengan mengukur arah vektor sensor wiimote yang dipasang pada telapak tangan kemudian pada saat lengan kita bergerak direkam menggunakan kamera, hasil dari rekaman pergerakan tangan kemudian diolah menggunakan program Mathlab. Ada dua subyek dengan berat badan yang berbeda pada percobaan yang diukur dalam penelitian ini.Hasil dari pengukuran gaya, energi,dan daya pada subyek pertama adalah gaya terukur 44,644 Newton, energi terukur 419 Joule, daya terukur 1323,14 Kg.M2.S-3. Hasil dari pengukuran gaya, energi,dan daya pada subyek kedua adalah gaya terukur 44,644 Newton, energi terukur 456 Joule, daya terukur 793,04 Kg.M2.S-3.

Kata kunci: biomekanik, gaya, energi, daya

AbstractThe movement of the arm when swinging will produce several quantities, namely energy, force and power. This magnitude has been widely researched, especially for the world of sports and the world of health. Research on arm movements in sports is carried out to improve athlete performance so that they can get optimal performance. Problems that arise in research in the field of biomechanics are related to how to measure and process research data. The aim of the research being carried out is to measure the Force, Energy and Power on the arm during hand movement activities. The measurement method used is to measure the vector direction of the wiimote sensor attached to the palm of the hand, then when our arms move it is recorded using a camera, the results of the recorded hand movements are then processed using the Mathlab program. There were two subjects with different weight in the experiment measured in this study. The results of the measurement of force, energy, and power in the first subject are the measured force 44.644 Newtons, the measured energy 419 Joules, the measured power 1323.14 Kg.M2.S-3. The results of the measurement of force, energy and power in the second subject are the measured force 44.644 Newton, the measured energy 456 Joules, the measured power 793.04 Kg.M2.S-3.

Keywords: biomechanics, force, energy, power

Keywords


biomechanics, force, energy, power

Full Text:

PDF

References


Dhani Ilham dan Yusril Yusuf, Analisa Gaya Dalam Keadaan Statis Pada Sistem Mulkuloskeletal Tangan-Lengan Manusia. Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, 2012.

Hariady, Moch dan Affan Mahtarami, Tracking Gerak Tangan Berbasis Pyramidal Lucas-kanade, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, 2010.

Miftahul Huda, Akuwan Shaleh, dan Flora Pandu Agusta. Pembuatan Software Aplikasi Gerakan Animasi Manusia Menggunakan Tangan, Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabya, 2012.

Nana Ramadijanti, Yusuf dan Setiawardhana, Pembuatan Game Puzzle Gambar Dengan Gerakan Tangan dan Perintah Suara, Institu Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, 2010.




DOI: https://doi.org/10.30596/rele.v3i2.6480

Refbacks

  • There are currently no refbacks.