Analisa Hubungan Seri Dan Paralel Terhadap Karakteristik Solar Sel Di Kota Medan

Matoga Siregar, Noorly Evalina, Cholish Cholish, Abdullah Abdullah, Moh. Zainul Haq

Abstract


Abstrak Sel surya merupakan energi listrik terbarukan, dengan adanya potensi sinar matahari yang umumnya merata dan tersedia sepanjang tahun, dimana radiasi surya rata-rata sekitar 4,5 kwh/m2 sangat berpotensi dimanfaatkan sebagai pendukung kebutuhan energi listrik kita. Sel surya dapat dimodelkan dengan bentuk paralel ataupun seri, jika sel surya dirangkai seri tegangan akan berubah sementara arus tetap dan jika diparalel tegangan tetap arusnya berbeda. Bentuk karakteristik tersebut dipengaruhi cahaya matahari. Perubahan tegangan sel surya yang dirangkai seri jika cahaya cerah 39.6V namun jika sel surya diparalel 19.8V. Sementara arus keluaran maksimal jika sel surya dirangkai paralel 2.45A dan jika diserikan 1.78A. Dari data diatas disimpulkan bahwa selisih perbandingan antara tegangan sel surya yang dihubung seri terhadap paralel adalah 100.05% dimana tegangan pada hubungan seri lebih besar sedangkan selisih perbandingan arus antara seri dan paralel adalah 83.19% dimana arus pada hubungan paralel lebih optimal.

Kata kunci : Sel Surya, Karakteristik Arus-Tegangan, Rangkaian Seri-Paralel.

Abstract Solar cells are renewable electrical energy, with the potential for sunlight that is generally even and available throughout the year, where the average solar radiation of around 4.5 kwh / m2 has the potential to be used as a support for our electricity needs. Solar cells can be modeled in parallel or in series, if the series solar cell voltage is changed while the current is constant and if the parallel is fixed the voltage is different. The characteristic shape is influenced by sunlight. Changes in the voltage of the solar cell are arranged in series if the light is 39.6V bright but if the solar cell is paralleled 19.8V. While the output current is maximum if the solar cell is arranged in parallel 2.45A and if it is transmitted 1.78A. From the data above, it can be concluded that the difference in the ratio between the voltage of the solar cell in series and parallel is 100.05% where the voltage in the series relationship is greater while the difference in the current ratio between series and parallel is 83.19% where the current in the parallel relationship is more optimal.

Keywords : Solar Cells, Current-Voltage Characteristics, Series-Parallel Circuits

Keywords


Solar Cells, Current-Voltage Characteristics, Series-Parallel Circuits

Full Text:

PDF

References


R. Swami, Solar Cell, Int. J. Sci. Res. Publ., Vol. 2, No. 7, P. 5, 2012.

H. Hasan, Perancangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya, J. Ris. Dan Teknol. Kelaut., Vol. 10, No. 2, Pp. 169180, 2012.

D. A. N. Ramah And L. Di, Energi Matahari, Sumber Energi Alternatif Yang Effisien, Handal Dan Ramah Lingkungan Di Indonesia, Energi Matahari, Sumber Energi Altern. Yang Effisien, Handal Dan Ramah Lingkung. Di Indones., Pp. 3135.

A. Al Tarabsheh, M. Akmal, And M. Ghazal, Series Connected Photovoltaic Cells-Modelling And Analysis, Sustain., Vol. 9, No. 3, 2017.

A. Karina And S. Satwiko, Studi Karakteristik Arus-Tegangan ( Kurva I-V ) Pada Sel Tunggal Polikristal Silikon Serta Pemodelannya, Pros. Pertem. Ilm. Xxv Hfi Jateng Diy, No. 1, Pp. 163166.

M. Dirgantara, U. P. Raya, M. Saputra, P. Aulia, And H. Syafutra, Diode With Series And Shunt Resistance Solar Cell Model Simulation Based On Variations Of Radiation Intensity , Temperature , And Composition In Module Simulasi Sel Surya Model Dioda Dengan Hambatan Seri Dan Hambatan Shunt, Simulasi Sel Surya Model Dioda Dengan Hambatan Seri Dan Hambatan Shunt Berdasarkan Variasi Intensitas Radiasi, Temp. Dan Susunan Modul M., No. May 2014, 2012.

J. Teknik, M. Fakultas, T. Universitas, And K. U. Tembalang, Peningkatan Efisiensi Modul Surya 50 Wp Dengan Penambahan Reflektor, Semin. Nas. Sains Dan Teknol. Ke-2, Pp. 4550, 2011.

Safrizal, Rancangan Panel Surya Sebagai Sumber Energi Listrik Pada Gedung Fakultas Sains Dan Teknologi Unisnu Jepara Safrizal, Ranc. Panel Surya Sebagai Sumber Energi List. Pada Gedung Fak. Sains Dan Teknol. Unisnu Jepara Safrizaljurnal Disprotek, Vol. 8, No. 2, Pp. 7581, 2017.

W. Stevanus, J. T. Elektro, F. Teknik, And U. Diponegoro, Makalah Seminar Kerja Praktek, Sist. Instal. Plts 1000 Wp Sitting Gr. Tek. Elektro Undip Semarang, 2010.

I. Buyung And K. Azizi, Portable Power Plan Solar Cell, Pros. Semin. Nas. Apl. Dan Teknol., No. November, Pp. 332342, 2016.

W. P. Widiyantoro, Analisis Perbandingan Penggunaan Solar Cell Terpusat Dengan Sollar Cell Terdistribusi Untuk Memenuhi Kebutuhan Energi Listrik Pada Ruang Kuliah Lantai 4 Gedung Fti Uii Tugas, Tugas Akhir, No. February, 2017.

A. Najmurrokhman, U. Jenderal, And A. Yani, Prototipe Pembangkit Listrik Tenaga Matahari, Vol. 10, No. May 2010, 2014.




DOI: https://doi.org/10.30596/rele.v3i2.6492

Refbacks

  • There are currently no refbacks.