Efektivitas Model Pembelajaran Pair Checks (PC) Dalam Meningkatkan Pemahaman Konsep Belajar Matematika Pada Siswa SMP Istiqlal Deli Tua

Nova Anggrilla Yosa, Tua Halomoan

Abstract


Abstrak. Rumusan masalah dalam penelitian adalah apakah model pembelajaran Pair Checks (PC) efektif dalam meningkatkan pemahaman konsep belajar matematika pada siswa SMP Istiqlal Deli Tua T.P 2019/2020. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah model pembelajran Pair Checks (PC) efektif dalam meningkatkan pemahaman konsep belajar matematika pada siawa SMP Istiqlal Deli Tua T.P 2019/2020. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pretest posttest control group design. Pengambilan sampel dilakukan secara acak. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan tes (pretest dan posttest yang berbentuk uraian). Berdasarkan hasil observasi, bahwa rata-rata yang diperoleh mencapai 89% > 79%. Dari pengujian hipotesis menggunakan uji t pada taraf signifikansi 0,05 dan derajat kebebasan (dk) = 58, diperoleh nilai thitung = 3,397 dengan nilai ttabel = 2,002. Berdasarkan uji peningkatan (N-Gain) bahwa terdapat peningkatan pada kelas eksperimen sebesar 0,6 dan pada kelas kontrol sebesar 0,2. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Pair Checks (PC) efektif dalam meningkatkan pemahaman konsep belajar matematika pada siswa kelas VIII SMP Istislal Deli Tua T.P 2019/2020.

Kata kunci: Efektivitas, Model Pair Checks (PC), Pemahaman konsep


Full Text:

PDF

References


Alfiatun, Nurul. 2015. Efektivitas Model Pembelajaran Pair Check Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas VIII SMP N 1 Petakuran: Universitas Negeri Semarang.

Anggareni, Helen. dkk. 2018. Efektivitas Model Pembelajaran Pair Checks terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Lubuklinggau.

Hadi, Sutarto. dkk. 2015. Pemahaman Konsep Matematika Siswa SMP Melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Memeriksa Berpasangan (PAIR CHECKS). Jurnal Pendidikan Matematika. Vol. 3 No.1

Hasratuddin. Membangun Karakter Melalui Pembelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Matematika Paradikma Garut. Vol. VI. No. 2.

Isjoni.CooperatIve Learning.Bandung: Alfabeta, 2016. Hlm. 15

Lestari, Eka Karunia, DKK. 2015. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: Refika Adimata.

Murizal, Angga. dkk. 2012. Pemahaman Konsep Matematis Dan Model Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Matematika. Vol. 1 No.1

Mutohar, A. 2016. Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas IX SMP Negeri 1 Pandanarum Pada Materi Kesebangunan Dan Kekongruenan. Skripsi: Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Priyambodo, Sudi. 2016. Peningkatan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa dengan Metode Pembelajaran Personalized System Of Instraction. Jurnal Pendidikan Matematika STKIP Garut. Vol. V. No. 1.

Sani, Ridwan Abdullah. 2014. Inovasi Pembelajaran. Jakaera: Bumi Aksara. Hal. 54

Shoimin, Aris. 2016. 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media. Hal 119

Siregar. S. 2014. Statistik Parametrik Untuk Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Bumi Aksara.

Sudjana. 2005. Metode Statistika. Bandung:Tarsito.

Sugiyantoko, Amat. 2014. Eksperimentasi Model Pembelajaran Pair Check dan Think Pair Share Materi Sistem Persamaan Linier Dua Variabel. Jurnal Matematika.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.

. 2011. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Taniredja, Tukiran.Model-Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif.Bandung: Alfabeta, 2015. Hlm. 59

Tusakdiyah, Meilinda. 2017. Efektivitas Model Pembelajaran Student Facilitator And Explaining Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Pada Siswa Smp Muhammadiyah 8 Medan: Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Wahyuli, Endah Bekti. 2011. Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Teams-Achievement Divisions (STAD) Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Matematika Pada Materi Persamaan Dan Pertidaksamaan Kuadrat Pada Peserta Didik Kelas X Teknik Komputer Jaringan (Tkj) Di Smk 45 Wonosari: Universitas Negeri Yogyakarta

Akrim, A., & Paridah, P. (2019). Upaya Meningkatkan Motivasi Keberanian ANak Untuk Perfomence Melalui Strategi Permain Peran di RA Al-Muslihin Binjai. JEMS: Journal of Education and Mathematical Science, 1(1).

Akrim, A., Zainal, Z., & Munawir, M. (2016). Developing Model and Textbook Integrated to Spiritual and Social Competence of Math Subject for Grade VII in State Junior High School of Medan. Proceeding of ICMSE, 3(1), M-97.




DOI: https://doi.org/10.30596/jmes.v1i1.4069

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 
StatCounter - Free Web Tracker and Counter

View My Stats

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.