Pengenalan Kepariwisataan dan Pelatihan Pembuatan Itinerary Perjalanan Kepada Siswa SMKN 7 Kab. Tangerang

Triandi Pradana, Annisa Husnul Latifah, Rivabel Evelyn, Gladys Giandi Z

Abstract


Dalam industri tour & travel, salah satu kemampuan yang sangat dibutuhkan adalah kemampuan untuk merancang itinerary atau jadwal perjalanan. Itinerary atau jadwal perjalanan adalah sebuah rencana perjalanan wisata yang mencakup uraian destinasi wisata yang akan dikunjungi, transportasi yang akan digunakan, waktu kunjungan, serta hingga biaya biaya yang dibutuhkan. SMKN 7 Kab. Tangerang merupakan salah satu sekolah kejuruan di Tangerang yang salah satu profil lulusannya adalah seorang professional dalam industri tour & travel. Dengan dilakukannya pelatihan pembuatan itinerary di SMKN 7 Kab. Tangerang, diharapkan siswa/siswi tersebut mempunyai kemampuan untuk membuat paket wisata menarik, sehingga dapat membantu kelangsungan bisnis tour & travel di Indonesia. Pengabdian Kepada Masyarakat ini menggunakan metode Pre-test dan post-test. Dari hasil post-test dapat dilihat bahwa ada kenaikan Tingkat pemahaman siswa terhadap materi 4A pariwisata sebesar 65% Dimana meningkat 45% dari angka pre-test. Kemudian materi itinerary perjalanan menunjukan angka 58% Dimana meningkat sebesar 43% dari hasil pre-test. Dengan demikian kegiatan ini memiliki dampak baik dalam meningkatkan pemahaman siswa akan materi yang disampaikan

Keywords


Paket Tur, Itinerary, Pariwisata

Full Text:

PDF

References


Hadi, S. (2019). Index Pendidikan Indonesia Tentukan Daya Saing SDM. https://bpmplampung.kemdikbud.go.id/detailpost/index-pendidikan-indonesia-tentukan-daya-saing-sdm

Home - Website Resmi SMKN 7 Kabupaten Tangerang. (n.d.). Retrieved June 6, 2024, from https://smkn7kabtangerang.sch.id/

Nath, K. (2023). “SEA Travel Insights 2023” report shows Southeast Asians keen to travel again. https://www.traveldailymedia.com/sea-travel-insights-2023-report-shows-southeast-asians-keen-to-travel-again/

Pradana, T., & Purba, A. S. (2023). Pengaruh Atraksi Wisata, Citra Destinasi dan Aksesibilitas, Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan di Objek Wisata Gunung Dago, Bogor. Cakrawala Repositori IMWI. https://journal.imwi.ac.id/index.php/cakrawala/article/view/242

Syaflinda, S., & Nazri, I. (2022). Application of Workshop Techniques to Improve Teacher Pedagogic Competence in Making Power Point Projection Media at SLB PAB Payakumbuh. International Journal of Education and …, 2022(1), 27–32. https://ij.lafadzpublishing.com/index.php/IJEDL/article/view/6%0Ahttps://ij.lafadzpublishing.com/index.php/IJEDL/article/download/6/5

Taufik, A., Saidi, S., & Apendi, T. (2019). Analysis the Hidden Advantages of Written Pretests for Student Intelligence. International Journal for Educational and Vocational Studies, 1(7), 713–718. https://doi.org/10.29103/ijevs.v1i7.1677

Wijasaya, I. W. (2014). Fungsi Itinerary dalam Perjalanan Wisata. Jurnal Ilmiah Ilmu Agama Dan Ilmu Sosial Budaya, 1.




DOI: https://doi.org/10.30596/ihsan.v6i2.20729

DOI (PDF): https://doi.org/10.30596/ihsan.v6i2.20729.g12191

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


DESKRIPSI GAMBAR

Online ISSN:2685-988 2

This work is licensed under CC BY-NC-ND 4.0