Pembinaan Pengelolaan Keuangan Dengan Aplikasi ABSS Accounting Pada UKM Snack dan Cookies di Kota Batam

Dian Efriyenti, Tukino Tukino

Abstract


Survey dilapangan kurangnya sumber daya manusia yang memiliki keahlian atau skill dibidang akuntansi serta memakan biaya untuk pembelian peralatan komputer dan software pada sistem komputerisasi pada badan-badan usaha kecil tersebut. Metode yang digunakan dalam pembinaan Usaha Kecil Menengah Snack Dan Cookies Kota Batam yang akan diberikan yaitu metode survei, metode ceramah, metode diskusi dan metode latihan. Tujuan dari hasil kegiatan pembinaan yaitu diharapkan UKM Snack dan Cookies mampu memahami pencatatan serta tujuan dalam catatan laporan keuangan, mampu menganalisis dan membuat laporan keuangan secara mandiri sesuai dengan siklus akuntansi setiap periodenya, mampu menyusun laporan keuangan dengan bantuan program ABSS, dapat meningkatkan kinerja keuangan UKM Snack dan Cookies. Hasil dari pengabdian UKM merasakan masih perlu penyesuaian terhadap penyusunan laporan keuangan yang berstandar akuntansi keuangan entitas tanpa akuntabilitas publik untuk penginputan data keuangan dengan aplikasi ABSS Accounting untuk meningkatkan kinerja keuangan UKM.


Keywords


Pembinaan Pengelolaan Keuangan, Aplikasi ABSS Accounting, UKM Snack Dan Cookies Kota Batam

Full Text:

PDF

References


Dinas, & Kependudukan. (2015). Catatan Sipil Kota Batam, Jumlah Penduduk Batam.

Dwinda Dahen, L., & Susanti, N. (2017). Pembinaan Pengelolaan Keuangan Pada Industri Makanan Ringan Rakik Maco di Kecamatan Bungus Teluk Kabung Kota Padang. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Panrita Abdi, 1(2), 1121.

Humaira, I., & Murti Sagoro, E. (2018). Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Sikap Keuangan, dan Kepribadian Terhadap Perilaku Manajemen Keuangan Pada Pelaku UMKM Sentra Kerajinan Batik Kabupaten Bantul. Jurnal Nominal, 8(2), 96110.

Januardin. (2019). Pengaruh Pengetahuan dan Perilaku Keuangan Terhadap Perkembangan UMKM di Provinsi Sumatera Utara. Jurnal Ekonomi Bisnis Manajemen Prima, 1(1), 110.

Kementrian, & Koperasi. (2014). Batam Dalam Angka.

Kurniawan Saputra, K. A., Sri Ekajayanti, L., & Budi Anggiriawan, P. (2018). Pengelolaan Keuangan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Jurnal Reviu Akuntansi Dan Keuangan, 8(2), 135146. https://doi.org/10.22219/jrak.v8i2.33, p-ISSN: 2615-2223, E-ISSN: 2088-0685

Kwabena. (2013). Accounting Practices of SMES: A Case Study of Kumasi Metropolis in Ghana. International Journal of Business and Management, 8(24), 2129. https://doi.org/10.5539

Maseko, M. (2011). Accounting Practices of SMES in Zimbabwe : An Investigative Study of Record Keeping for Performance Measurement. Journal of Accounting and TaxationNo Title. Journal of Accounting and Taxation, 3(8), 171181. https://doi.org/10.5897/JAT.11031

Puspitaningtyas, Z. (2017). Pembudayaan Pengelolaan Keuangan Berbasis Akuntansi Bagi Pelaku Usaha Kecil Menengah. Jurnal Akuntansi, 21(3), 361372.

Rumbianingrum, W., & Wijayangka, C. (2018). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Pengelolaan Keuangan UMKM. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 2(3), 156164.

Waluya Firdaus, D., & Widyasastrena, D. (2017). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Koperasi dan UMKM Berbasis Technopreneur. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 5(2), 14231440.




DOI: https://doi.org/10.30596/ihsan.v2i2.5329

DOI (PDF): https://doi.org/10.30596/ihsan.v2i2.5329.g4605

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Online ISSN:2685-9882