Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Volume Ekspor Kopra Indonesia Di Pasar Dunia

Apip Gunaldi Dalimunthe, Siti Sabrina Salqaura, Ameylia Frideyanti Barus

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor kopra Indonesia di pasar global. Volume ekspor daging kelapa Indonesia cenderung dan diperkirakan menurun dari tahun ke tahun, namun daging kelapa Indonesia masih mampu bersaing di pasar internasional. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis kuantitatif dan metode deskriptif. Metode analisis yang digunakan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor kopra adalah dengan menggunakan  regresi data panel. Metode analisis deskriptif akan digunakan untuk menjelaskan gambaran keseluruhan ekspor kopra Indonesia di pasar global. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa volume ekspor kopra Indonesia dipengaruhi secara signifikan  oleh tiga dari enam variabel  dalam model. Variabel yang mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap volume ekspor kopra Indonesia adalah variabel GDP per kapita negara tujuan ekspor, nilai tukar riil dan nilai ekspor kopra Indonesia ke negara tujuan ekspor. dan variabel yang mempunyai pengaruh negatif dan signifikan adalah variabel harga ekspor kopra, inflasi dan suku bunga riil.


Keywords


Ekspor, Kopra, Volume Ekspor

Full Text:

PDF

References


Alexander, I., & Nadapdap, H. J. (2019). Analisis Daya Saing Ekspor Biji Kopi Indonesia Di Pasar Global Tahun 2002-2017. JSEP (Journal of Social and Agricultural Economics), 12(2), 1. https://doi.org/10.19184/jsep.v12i2.11271

Amperawati, S., Darmadji, P., & Santoso, U. (2012). Daya Hambat Asap Cair Tempurung Kelapa Terhadap Pertumbuhan Jamur Pada Kopra Selama Penjemuran Dan Kualitas Minyak Yang Dihasilkan. Jurnal Agritech, 32(02), 191–198.

Assiddiq, T. (2017). Pembuktian Teori Heckscher-Ohlin Dalam Ekspor Indonesia Tahun 1986-2017. 425–432.

Dwiyani, F. P., Bahaiqi, A., & Usman, M. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Volume Ekspor Kopra di Indonesia (Analysis Of Factors That Affect The Volume Of Copra Exports in Indonesia) Fransisca Putri Dwiyani 1 , Akhmad Baihaqi 1 , Mustafa Usman 1 * 1. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian, 6(November), 117–127.

Kasmiarno, K. S., & Mintaroem, K. (2017). Analisis Pengaruh Indikator Ekonomi dan Kinerja Perbankan Syariah Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Pada Perbankan Syariah di Indonesia Tahun 2008-2014. Jurnal Ekonomi Syariah Teori Dan Terapan, 4(1), 14. https://doi.org/10.20473/vol4iss20171pp14-25

Kusumawati, L. A., Musadieq, M. Al, & Sulasmiyati, S. (2016). Pengaruh Produksi, Harga, dan Nilai Tukar Terhadap Volume Ekspor ( Studi Pada Volume Ekspor Udang Dari Indonesia Ke Jepang Periode 2012 - 2014 ). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 39(1), 65–72.

Lidya Nur Amalia, Safira, D. I., Muadin, D., & Nuraini, C. (2019). Analisis Daya Saing Kopra Indonesia Di Pasar Internasional. 161–165.

Mardiatmoko, G.-. (2020). Pentingnya Uji Asumsi Klasik Pada Analisis Regresi Linier Berganda. BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika Dan Terapan, 14(3), 333–342. https://doi.org/10.30598/barekengvol14iss3pp333-342

Nopriyandi, R., & Haryadi. (2023). Analisis Ekspor Kopi Indonesia. Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia, 8(8), 6050–6061. https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v8i8.13407

Nugraheni, P. P., Kumaat, R. J., & Mandeij, D. (2021). Analisis Determinan Ekspor Sulawesi Utara Ke Negara-Negara Tujuan Ekspor Periode 2012-2018. Jurnal EMBA, 9(2), 176–186.

Putri, O. P., & Jayadi, A. (2023). PENGARUH INFLASI, TINGKAT SUKU BUNGA, DAN NILAI TUKAR TERHADAP EKSPOR NON-MIGAS INDONESIA TAHUN 2010-2019. 1.

Simanjuntak, P. T. H., Arifin, Z., & Mawardi, M. K. (2017). Pengaruh Produksi, Harga Internasional Dan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Volume Ekspor Rumput Laut Indonesia (Studi Pada Tahun 2009 - 2014). Journal of Business Administration, 50(3), 163–171. administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id

Suprehatin, S., & Al Naufal, H. (2021). Daya Saing Produk Kelapa Indonesia Dan Eksportir Kelapa Utama Lainnya Di Pasar Global. Jurnal Penelitian Pertanian Terapan, 21(1), 24–31. https://doi.org/10.25181/jppt.v21i1.2073

Suryanto, S., & Kurniati, P. S. (2022). Analisis Perdagangan Internasional Indonesia dan Faktor-Faktor yang Memengaruhinya. Intermestic: Journal of International Studies, 7(1), 104. https://doi.org/10.24198/intermestic.v7n1.6

Tambunan, T., & Wijanarko. (2000). Perdagangan internasional dan neraca pembayaran : teori dan temuan empiris. LP3ES.

Turukay, M. (2008). Analisis Permintaan Ekspor Kopra Indonesia di Pasar Dunia. Jurnal Agroforestri III (2), 133–140.




DOI: https://doi.org/10.30596/jasc.v7i2.16477

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



JASc (Journal of Agribusiness Sciences)

Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: jasc@umsu.ac.id

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats