Edukasi Banjir Dan Penyakit Pasca Banjir Pada Masyarakat Kelurahan Jati

Muhammad Rizki Ramadhan Bagaskara Nasution, Muhammad Akbar Manurung, Fonda Azarine Shalin, Dita Fazhari Murtanto, Emma Dalen Saidatul, Putri Cici Linda, Ilham Hariaji

Abstract


Abstrak: Banjir terjadi karena volume air yang mengalir pada suatu sungai atau saluran drainase melebihi atau di atas kapasitas pengalirannya. Bencana alam seperti banjir dapat mengakibatkan berbagai masalah yang besar terutama persoalan kesehatan. Banjir dapat mengancam jiwa manusia dimulai dari penyakit hingga kematian jika tidak ditangani secara serius. Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi Kesehatan tentang penyakit pasca banjir dengan menggunakan metode presentasi untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat di kelurahan jati. Pengabdian ini dilaksanakan di kantor Kelurahan Jati, Kecamatan Medan Maimun pada agustus 2023. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan informasi kepada masyarakat dan meningkatnya kesadaran masyarakat untuk dalam upaya pencegahan penyakit pasca banjir, dan tercapainya pola hidup bersih dan sehat. Kesimpulan kegiatan pengabdian ini yaitu adanya peningkatan pengetahuan masyarakat setelah dilakukan pendidikan kesehatan mengenai masalah banjir, penyebab banjir, dampak banjir, pencegahan banjir, dan penyakit pasca banjir dan upaya pencegahan penyakit pasca terjadinya banjir.


Keywords


Banjir, pencegahan penyakit, penyakit pasca banjir

Full Text:

PDF

References


Saputra MG, Kusdiana A, Mas' adah A. Gambaran Kesiapan Masyarakat Menghadapi penyakit pasca banjir. Journal Of Health Care. 2020 Jul 3;1(1).

Saputra MG, Ummah F. Kesiapan masyarakat dalam menghadapi penyakit pasca banjir di dusun lohgawe desa gawerejo kecamatan karangbinangun kabupaten lamongan. Jurnal Administrasi Rumah Sakit Indonesia. 2022 Jun 13;7(2):54-62.

Saputra MG, Sairozi A. Analisis kesiapan masyarakat menghadapi penyakit pasca banjir. Journal Of Health Care. 2022 May 15;3(1).

Pangaribuan SM, Widiastuti SH, Yenny Y, Siringoringo L, Yemima L, Sahelangi KE. Peningkatan pengetahuan tentang perilaku hidup bersih dan sehat (phbs) korban banjir. Jurnal Salingka Abdimas. 2022 Jun 29;2(1):121-6.

Imran VD, Yunus P, Damansyah H. Gambaran tingkat pengetahuan dan sikap masyarakat tentang pencegahan penyakit pasca banjir di desa datahu kecamatan tibawa. Jurnal Rumpun Ilmu Kesehatan. 2023 Feb 24;3(1):188-97.

Kahanjak DN, Sasmithae L, Munthe EA, Putra RA, Jabal AR, Marintan H. Pembentukan kemandirian perangkat desa untuk mendukung pencegahan penyakit pasca banjir di desa tumbang liting. Indonesian Journal of Community Service. 2021 Mar 24;1(1):209-15.




DOI: https://doi.org/10.30596/jph.v4i3.16729

DOI (PDF): https://doi.org/10.30596/jph.v4i3.16729.g10140

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Alamat Pengelola: Gedung Kampus 1 Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) Lantai II, Laboratorium Farmakologi dan Terapi Fakultas Kedokteran UMSU Jalan Gedung Arca No. 53 Medan Sumatera Utara Indonesia, Kode Pos 20217.

Kontak (WA): 0812-6208-2844

E-mail: jurnalpanduhusada@umsu.ac.id