PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN ROPES PADA PEMBELAJARAN ESP (ENGLISH FOR SPECIAL PURPOSE) READING AND TRANSLATION DI JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA FKIP UMSU 2023

Habib Syukri Nasution, Surya Wisada Dachi

Abstract


English for Specific Purposes(ESP) secara umum dimaknai sebagai sebuah pendekatan pembelajaran bahasa Inggris yang berbasis pada tujuan/kebutuhan si pembelajar. Aplikasi pendekatan ESP senada pula dengan kebijakan pemerintah bidang pendidikan yang menitikberatkan tujuan pembelajaran bahasa Inggris, yakni untuk meningkatkan kemampuan peserta didik menggunakan bahasa Inggris, khususnya bagi kebutuhan akademis dan karir professional dengan penekanan pada kemampuan membaca, yang memungkinkan peserta didik memahami topik-topik materi autentik sesuai jurusan mereka secara efektif. ESP untuk mahasiswa di program studi pendidikan matematika FKIP UMSU saat ini sangat diupayakan secara maksimal untuk meningkatkan kompetensi kebahasaan mahasiwa di program studi matematika. Penelitian ini menerapkan penggunaan model pembelajaran ROPES pada pembelajaran bahasa inggris (ESP) pada materi reading and translation. Model pembelajaran ROPES menuntut siswa untuk dapat berpikir dan meningkatkan kapasitas intelektual, informasi dan keahlian dalam memecahkan permasalahan, khususnya dalam proses reading and translation. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, populasi dan sampel penelitian ini adalah mahasiswa program studi pendidikan matematika semester II sejumlah 30 orang. Dari hasil penelitian ini, diperoleh bahwa rata rata kemampuan hasil pembelajaran ESP reading and translation, dengan Model Ropes pada mahasiswa semester II program studi pendidikan matematika, T.P. 2022/2023 sebesar 70,9 yang berarti nilai S dengan kategori baik.


Keywords


Ropes, ESP, Reading and Translation.

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. 2001.Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara Bloom, Benjamin S. 1977. Taxonomy of Education Objectives, Hand Book, Affective Domain New York: Longman Inc. Cordoba:ServiciodePublicacionesdelaUniversidadde Cordoba,2012. Depdikbud. 1999. Garis-Garis Besar Program Pengajaran (GBPP Suplemen). Jakarta: Depdikbud. Finocchiaro, Mary, and Christopher Brumfit. The Functional-Notional Approach. Oxford: Oxford UniversityPress, 1983. Graaff, Rick de, Gerrit Jan Koopman, Yulia Anikina, and Gerard Westhoff. “An Observation Tool for Effective L2 Pedagogy in Content and Language Integrated Learning (CLIL).” The InternationalJournal ofBilingualEducationand Bilingualism10, no.5 (2007):603–24. Gerlach, Venon S, dan Donald P. Ely. 1980. Teaching and Media a Systematic Approach. Englewood : NJ Prentice Hall Inc. Hobri. Metodologi Penelitian Pengembangan: Aplikasi Pada Penelitian Pendidikan Matematika. Jember:PenaSalsabila,2010. Javid, C.Z. “English for Spesific Purposes: Its Definition, Characteristics, Scope, and Purposes.”EuropeanJournalofScientific Research112, no. 1(2013):138–51. Liang Gie. 1984.Filsafat Matematika.Yogyakarta: Karya Kencana. Marsh, David. Content and Language Integrated Learning (CLIL) A Development Trajectory. Majid, Abdul,M.Pd. 2005.PerencanaanPembelajaran. Bandung : Rada Nazir, Moh Ph.D. 1999.Metode Penelitian.Jakarta: Ghalia Indonesia. Robinson,P.ESP(EnglishforSpecificPurposes).NewYork: PergamonPress Ltd, 1980. Sudjana,N. 1989.Cara Belajar Siswa Aktif.Bandung: Sinar Baru ____________ 19992.Metode Statistik.Bandung: Tarsito. Strevens, P. ESP after Twenty Years: A Re-Appraisal. Singapore: SEAMEO Regional Language Centre, 1998. Syah, M. 1999.Psikologi Belajar. Jakarta: Logos Wacana Ilmu. Uys, Mandie, Johann Van Der Walt, Ria Van Den Berg, and Sue Botha. “English Medium of Instruction:ASituationAnalysis.”SouthAfricanJournal of Education27,no.1(2007):69–82. Winkel, WS. 1996.Psikologi Pengajaran. Jakarta: Gramedia. Wood, Terry, and Betsy Berry. “Editorial What Does Design Research Offer Mathematics Teacher Ducation?”JournalofMathematicsTeacher Education6(2003):195–99.




DOI: https://doi.org/10.30596/jmes.v4i2.16197

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 
StatCounter - Free Web Tracker and Counter

View My Stats

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.