Upaya Meningkatkan Kemandirian Belajar Matematika Siswa SMP Dengan Menerapkan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share

Nur 'Afifah, Tua Halomoan Harahap

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana peningkatan kemandirian belajar matematika siswa dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe think-pair-share.  Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan di SMP. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIII sebanyak 32 orang yang terdiri dari 16orang laki-laki dan 16 orang perempuan.  Objek penelitian adalah kemandirian belajar matematika siswa dalam pembelajaran kooperatif tipe think-pair-share. Penelitian ini terdiri dari 2 siklus yaitu setiap siklus terdiri dari 3 pertemuan. Tes kemandirian belajar siswa dilakukan di awal dan akhir setiap siklus. Tes kemandirian belajar siswa terdiri dari 3 soal. Adapun hasil penelitian yaitu terdapat peningkatan kemandirian belajar siswa SMP. Didukung oleh ahsil penelitian pada aspek kognitoif yaitu hasil tes kemandirian belajar matematika siswa diakhir siklus I yitu rata-rata 58,20 dan ketintasan klasikal 50%, dan indeks gain 0,40 dengan kriteria peningkatan sedang. Hasil tes kemandirian belajar matematika siswa siakhir siklus II, yaitu rata-rata 71,20, dan ketuntasan klasikal 87,50%, dan indeks gain 0,63 dengan kriteria peningkatan sedang. Berdasarkan hasil penelitian, maka peneliti menyarankanpembelajaran matematika denganmenerapkanmodel pembelajaran kooperatif tipethinkpair-share, sebagai bahan masukan bagi sekolah untuk meningkatkan kemandirian belajara matematika siswa, mutu dan inovasi pembelajaran, sebagai bahan masukan bagi guru dalam upaya meningkatkan kemampuan guru dalam mengelola pembelajaran agar aktivitas siswa dalam pembelajaran juga meningkat, pembelajaran matematika dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe think-pair-share mengutamakan siswa bekerja secara mandiri, dan bagi peneliti selanjutnya diharapkan dapat mengadaptasi langkah-langkah yang ada dalam penelitian ini dan memperbaiki kekurangan-kekurangan dalam penelitian ini.

Keywords


Model Pembelajaran TipeThink-Pair-Share, Kemandirian belajarMatematikaSiswa

Full Text:

PDF

References


Budi, R. 2018. Contextual Teaching and Learning Matematika : Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah Kelas VIII. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. Darmayanti, T.Evektifitas IntervensiKeterampilan Self-Regulated-Learning dan Keteladanan dalam meningkatkanKemampuan Belajar Mandiri dan Prestasi Belajar Mahasiswa Pendidikan Jarak Jauh.http://lppm.ut.ac.id/ptjj/92sept08/tri.pdf. Elizawati, 2018. Penerapan Model Pembelajaran Koperatif Tipe Jigsaw melalui Pembelajaran Aktif, Kreatif, Efektif dan Menyenangkan (PAKEM) untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas V SD Pertiwi Kota Medan (Penelitian Tindakan Kelas). Tesis PPS UNIMED. Tidak diterbitkan. Fahmi, U.2018. Belajar Asyik dengan Pembelajaran kooperatif Think-Pair-Share. http://www.jawapos.co.id. (Diakses 10 September 2009) Faiq,M.(2019), Penelitian Tindakan Kelas (Teori Vygotsky), http://penelitiantindakankelas.blogspot.com/2009/03/teori-vygotsky.html (Diakses 24 April 2010) Frebianti, P. 2016. Upaya Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis siswa Madrasah Aliyah dengan menggunakan Strategi Heuristic Vee. Skripsi FP MIPA UPI. Tidak diterbitkan. Hamalik, O. 2021.Proses Belajar Mengajar; Jakarta: PT. Bumi Aksara Herawati. 2017.Penerapan Model Pembelajaran Cooperative Learning Tipe Think-Pair-Share (TPS) Untuk Meningkatkan hasil belajar siswa Kelas VIII E SMP N 14 Tegal dalam Pokok Bahasan Sistem Persamaan Linier dua Variabel .http://digilib.unnes.ac.id/gsdl/collect//skripsi/archives/HASH118d/7057d637.dir/doc.pdf. Johnsen (2017),Kurikulum untuk pluralitas kebutuhan belajar individual,http://www.idp

https://jurnal.umsu.ac.id/index.php/jmes/index

JMES (Journal Mathematics Education Sigma) 53 e-ISSN: 2720-9385

europe.org/docs/uio_upi_inclusion_book/15-Kurikulum.php(Diakses 24 April 2010) Kunandar, M.Si, 2018. Langkah mudah Penelitian Tindakan Kelas sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta : PT Rajagrafindo Persada. Laila, S. 2019. Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Melalui Pembelajaran Dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik siswa Sekolah Menengah Pertama di Kabupaten Bandung. Bandung : Tidak diterbitkan Lie, A. 2018. Cooperative Learning. Jakarta : PT. Grasindo. Maharani, A. Inventarisasi Keyakinan Motivasi dan Self Regulated Learning sebagai Petunjuk Metode Pengajaran dan Prilaku Lainnya. http://jurnaljpi.files.wordpress.com/2009/09/vol-4no-2-anita-maharani.pdf. Mayasari, F. 2018.Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Berpikir-Berpasangan Berempat untuk Meningkatkan Kecakapan Komunikasi Siswa dalam Pembelajaran Matematik.http://anya-blackheart.blogspot.com/2009/02/pembelajaran-kooperatif-tipe-tpsuntuk.html.(Diakses 15 April 2009) MKPBM Jurusan Pendidikan Matematika, Tim, 2001. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. Bandung : Tidak diterbitkan. Mukhid,A. 2019. Strategi Self-Regulated-Learning Perspektif Teoritik. http://pakmukhid.blogspot.com/2009/02/strategi-self-regulated-learning.html. (Diakses 24 Agustus 2010) Munadi, Y. 2018.Media Pembelajaran sebuah pendekatan baru, Jakarta : Gaung Persada press Septriana. 2019. Penerapan strategi Think-Pair-Share dalam Pembelajaran Kooperatif untuk meningkatkan Prestasi belajar Geografi. http://jurnaljpi.wordpress.com/2007/11/14/ninaseptriana-dan-budi-handoyo/ Sudijono, A , 2020.Pengantar evaluasi pendidikan . Jakarta: PT Raja grafindo persada Sudijono, A . 2020. Pengantar Statistikpendidikan.Jakarta: PT Raja grafindo persada Sumarmo, U. Kemandirian Belajar, Apa Mengapa dan Bagaimana dikembangkan pada Peserta Didik.http://math.sps.upi.edu/?p=61 (Diakses 24 Agustus 2010) Susanto, H. 2019. Mengembangkan Kemampuan Self Regulation untuk Meningkatkan keberhasilan Akademik Siswa.www.undip.ac.id Tim Pembinaan dan Penataran. Model Pembelajaran Kooperatif. http://www.docstoc.com. (Diakses 15 April 2009) Turmudi, Ph.D, 2018. Landasan Filsafat dan Teori Pembelajaran Matematika (Berparadigma Eksploratif dan Investigatif), Jakarta : PT Leuser Cita Pustaka. Wena, M, 2018.Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer,Jakarta : PT Bumi Aksara




DOI: https://doi.org/10.30596/jmes.v4i2.16203

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 
StatCounter - Free Web Tracker and Counter

View My Stats

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.