Antaseden kepuasan konsumen PT Lion Express

Mutholib Mutholib, Muhammad Arif, Muhammad Haris

Abstract


Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Konsumen PT. Lion Express (Lion Parcel) cabang Platina 1 Medan. Penelitian ini mempunyai tujuan untuk mengatahui pengaruh Citra Merek terhadap Kepuasan Konsumen PT. Lion Express (Lion Parcel) cabang Platina 1 Medan. Selain Kualitas Pelayanan dan Citra Merek, penelitian ini juga mempunyai tujuan untuk mengetahui Minat Konsumen terhadap Kepuasan Konsumen PT. Lion Express (Lion Parcel) cabang Platina 1 Medan. Pada umum nya jumlah populasi konsumen Lion Parcel berjumlah 650 orang dalam jangka waktu 1 bulan, jumlah sampel sebanyak 86 orang.Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara dan daftar pertanyaan (questioner), sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah uji asumsi klasik, regresi berganda, uji T, uji F, dan koefisien daterminasi. Ada pengaruh Kualitas Pelayanan, Citra Merek dan Minat Konsumen terhadap Kepuasan Konsumen PT. Lion Express (Lion Parcel) dimana rhitung sebesar 0,213. Nilai koefisien ganda secara bersama-sama antara kualitas pelayanan, Citra Merek dan Minat Konsumen terhadap Kepuasan Konsumen diperoleh Rx1x2x3y = 0,549. Nilai yang positif tersebut mempunyai arti bahwa jika Kualitas Pelayanan, Citra Merek dan Minat Konsumen di tingkatkan maka Kepuasan Konsumen akan meningkat. Dari uji F diperoleh 11,181 dengan sig 0,000 < 0,05, menunjukkan bahwa Ho ditolak dan Ha ditrima, berarti Kualitas Pelayanan (X1), Citra Merek (X2) dan Minat Konsumen (X3) berpengaruh secara signifikan terhadap Kepuasan Konsumen (Y) pada taraf 0,05. Nilai koefisien determinasi yang di peroleh (R-Square) adalah 0,302 atau 30,20% menunjukkan sekitar 30,20% variabel Y dapat dijelaskan oleh variabel Kualitas Pelayanan (X1), Citra Merek (X2) dan Minat Konsumen (X3) atau secara praktis dapat dikatakan bahwa kontribusi Kualitas Pelayanan (X1), Citra Merek (X2) dan Minat Konsumen (X3) terhadap Kepuasan Konsumen (Y) adalah 30,20%, sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang di teliti.


Keywords


Kualitas Pelayanan, Citra Merek, Minat Konsumen, Kepuasan Konsumen

Full Text:

PDF

References


konsumen terhadap keputusan pembelian indihome di witwl telkom depok. Manajemen, 12, 34.

Aisha, N. (2017). analisis pengaruh kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap citra merek. Samudera Ekonomi Dan Bisnis, 8, 164.

Apriyani, D. aliyyah, & Sunarti. (2017). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen. Administrasi Bisnis (JAB), 1, 2.

Arif, M. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada PT. Fastfood Indonesia Store KFC Raja Medan. Ilmiah Maksitek, 1.

Ariyanty, N., Andriani, D., & Jasin, H. (2015). Manajemen Pemasaran.

Azhar, M. E., Andriyani, V. T., & Purnama, I. N. (2019). The Effect of Service Quallity and Facilities on Customer Satisfactioan. The 1 International Conference on Innovation of Small Medium-Sized Enterprise (ICIS) 2019, 1(1), 327332.

Azhar, M. E., Jufrizen, J., Prayogi, M. A., & Sari, M. (2019). Effect of Marketing Mix and Service Quality on Tourist Satisfaction. Proceeding UII-ICABE, 1(1), 133140.

Azhar, M. E., Prayogi, M. A., & Sari, M. (2018). The role of marketing mix and service quality on tourist satisfaction and loyalty at Samosir. Revista de Turism-Studii Si Cercetari in Turism, 26.

Bahar, A. (2015). PengaruhKualitasProdukDanKualitasPelayanan TerhadapKepuasanKonsumenDanMinatBeliUlang. ORGANISASIDANMANAJEMEN, 3, 17.

Bahar, A., & Sjaharuddin, H. (2015). Pengaruh Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen dan Minat Beli Ulang. Organisasi Dan Manajemen, 3, 17.

Bernik, M. (2019). Analisis kualitas pelayanan untuk meningkatkan kepuasan konsumen: studi kasus golds gym bandung. Manajemen Teori Dan Terapan, 3, 227 & 228.

Bulan, T. P. L. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Loyalitas Konsumen pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Agen Kota Langsa. Jurnal Manajemen Dan Keuangan, 5(2), 592602.

Daramawan, H. (2017). Pengaruh Kualitas Produk dan Citra merek terhadap keputusan pembelian produk mifi smartfren di kota medan. Management, 1(2017), 15.

Fahmi, M., Arif, M., Farisi, S., & Purnama, N. I. (2020). Peran Brand Image dalam Memediasi Pengaruh Social Media Marketing terhadap Repeat Purchase pada Fast-Food Restaurant di Kota Medan. Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis, 11(1), 5368.

Febrilia, I. (2019). Pengaruh kualitas pelayanan, harga dan citra merek terhadap kepuasan konsumen pengguna transportasi ojek online grab. Riset Manajemen Sains Indonesia, 1, 209.

Gultom, D. K., Arif, M., & Fahmi, M. (2020). Determinasi Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepercayaan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(2), 171180.

Gultom, D. K., Ginting, P., & Sembiring, B. K. F. (2014). Pengaruh bauran pemasaran jasa dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan mahasiswa program studi manajemen fakultas ekonomi universitas muhammadiyah sumatera utara. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 14(01).

Istiqamah, M., Tirtayasa, S., & Pasaribu, H. K. (2021). Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Melalui Keputusan Pembelian Sebagai Variabel Intervening. Jurnal AKMAMI (Akuntansi Manajemen Ekonomi), 2(1), 6878.

Juliandi, A., & Manurung, S. (2014). Metodologi Penelitian Bisnis, Konsep dan Aplikasi: Sukses Menulis Skripsi & Tesis Mandiri. Umsu Press.

Juliandi, A., Manurung, S., & Satriawan, B. (2018). Mengolah data penelitian bisnis dengan SPSS. Lembaga Penelitian dan Penulisan Ilmiah AQLI.

Lupiyoadi, R. (2013). Manajemen Pemasaran Jasa.

Marlena, E. (2014). pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap minat beli konsumen. Manajemen Dan Bisnis2014, 1, 23.

Muis, M. R., Gultom, D. K., Jufrizen, J., & Azhar, M. E. (2020). Model Elektronik Word of Mouth: Citra Destinasi, Kepuasan dan Loyalitas Wisatawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 21(1), 119.

Nizar, N., Silalahi, M., Sofiyan, & Sinaga, onita sari. (2019). pengaruh kualitas pelayanan dan citra merek terhadap kepuasan konsumen pada pt. fast food indonesia. Manajemen Keuangan, 7(26862646), 47.

Putra, I. (2017). pengaruh citra merek dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian iphone pada mahasiswa ekonomi dan bisnis. Manajemen Dan Bisnis, 1, 17.

Ramadhan, A. G., & Santosa1, S. B. (2017). Analisis pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan, dan citra merek terhadap minat beli ulang pada sepatu nike running di semarang melalui kepuasan pelanggan sebagai variabel intervening. Diponegoro Journal Of Management, 6, 3.

Saidani, B., Arifin, S., & Indonesia, riset manajemen sains. (2012). pengaruh kualitas produk dan kualitas layanan terhadap kepuasan konsumen dan minat beli ulang. Riset Manajemen Sains Indonesia, 3, 6.

Saputra, H. (2017). Pengaruh harga dan promosi terhadap minat konsumen (studi pada PT. Samudernesia tour and travel pekanbaru). Jom Fisip, 4, 7.

Sujarwen, V. W. (2014). Metodologi Penelitian.

Thamrin, A. (2012). Manajemen Pemasaran.

Tjipto, F., & Chandra, G. (2012). Pemasaran strategik.

Tjptono, F. (2016). service quality dan satisfaction.

Tugiso, I., Haryono, A. T., & Minarsih, M. M. (2016). Pengaruh Relationship Marketing, Keamanan, Kepercayaan, dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Online Shop Dan Loyalitas Konsumen Sebagai Variable Intervening. Journal of Management, 2, 8.

Yana, R. D., Suharyono, & Abdillah, Y. (2015). Pengaruh Citra merek terhadap Kepuasan Konsumen. Administrasi Bisnis (JAB), 21, 3.

Yuliati, A. L. (2016). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada JNE cabang bandung. Management, 11, 271.




DOI: https://doi.org/10.30596/snk.v2i1.8307

Refbacks

  • There are currently no refbacks.