Pengaruh Teknologi Informasi, Saling Ketergantungan, Partisipasi Penyusunan Anggaran, Dan Sistem Akuntansi Manajemen (SAM) Terhadap Kinerja Manajerial
Abstract
Tujuan Penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris pengaruh teknologi informasi, saling ketergantungan, partisipasi penyusunan anggaran, dan sistem akuntansi manajemen (SAM) terhadap kinerja manajerial pada perusahaan telekomunikasi Daerah Khusus Ibukota Jakarta yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).
Metode Penelitian: Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan sumber data primer berupa penyebaran kuesioner. Populasi pada penelitian ini sejumlah 68 perusahaan. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 63 responden yang telah memenuhi kriteria dengan bantuan Partial Last Square (PLS).
Originalitas: Perubahan objek penelitian dan waktu penelitian, dimana objek pada penelitian ini adalah Perusahaan Telekomunikasi di Daerah Khusus Ibukota Jakarta dengan waktu penelitian pada masa sekarang.
Hasil Penelitian: Hasil penelitian memberikan bukti empiris bahwa teknologi informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja manajerial, saling ketergantungan berpengaruh signifikan terhadap kinerja manajerial. Sedangkan penyusunan partisipasi anggaran dan sistem akuntansi manajemen tidak berpengaruh terhadap kinerja manajerial.
Implikasi: Hasil penelitian ini dapat berguna untuk memberikan informasi dari kajian riset kepada para praktisi bisnis tentang perlunya manajemen memperhatikan bagaimana ketersediaan dan kebutuhan teknologi informasi, praktik saling ketergantungan antardivisi, partisipasi atas penyusunan anggaran, dan sistem akuntansi manajemen dalam proses perencanaan sampai pengendalian sehingga diharapkan kinerja manajerial akan semakin meningkat.
Research Objectives: This study aims to empirically examine the influence of Information Technology, interdependence, participation in budgeting, and management accounting system (SAM) on managerial performance in telecommunications companies in the special Capital Region of Jakarta listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX).
Research Method: The type of research used is quantitative research with primary data sources in the form of questionnaire dissemination. The population in this study was 68 companies. Sampling techniques in this study using purposive sampling techniques to obtain a sample of 63 respondents who have met the criteria with the help of Partial Last Square (PLS)..
Originality/Novelty: Changes in the object of research and research time, where the object of this study is a telecommunications company in the special Capital Region of Jakarta with research time in the present.
Research Results: The results of this study can be useful to provide information from research studies to business practitioners about the need for management to pay attention to how the availability and needs of Information Technology, interdependent practices between divisions, participation in budget preparation, and management accounting systems in the planning process to control so that managerial performance is expected to increase.
Implications: The results of this study can be useful to provide information from research studies to business practitioners about the need for management to pay attention to how the availability and needs of Information Technology, interdependent practices between divisions, participation in budget preparation, and management accounting systems in the planning process to control so that managerial performance is expected to increase.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Aydiner, A. S., Tatoglu, E., Bayraktar, E., Zaim, S., & Delen, D. (2019). Business analytics and firm performance: The mediating role of business process performance. Journal of Business Research, 96, 228–237. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2018.11.028
Bouwens, J., & Abernethy, M. A. (2000). The consequences of customization on management accounting system design. Accounting, Organizations and Society 25, 221–241. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/S0361-3682(99)00043-4
Bradshaw, J., Hills, J., Hunt, C., & Khanna, B. (2007). Can Budgetary Slack Still Prevail within New Zealand’s New Public Management? https://doi.org/http://dx.doi.org/10.2139/ssrn.1020157
Fuadah, L. L., Safitri, R. H., Yuliani, & Arisman, A. (2020). Determinant Factors’ Impact on Managerial Performance through Management Accounting Systems in Indonesia. Journal of Asian Finance, Economics and Business, 7(10), 109–117. https://doi.org/10.13106/jafeb.2020.vol7.no10.109
Ghasemi, R., Habibi, H. R., Ghasemlo, M., & Karami, M. (2019). The effectiveness of management accounting systems: evidence from financial organizations in Iran. Journal of Accounting in Emerging Economies, 9(2), 182–207. https://doi.org/10.1108/JAEE-02-2017-0013
Ika S, A., & Murtatiningsih, R. (2016). PENGARUH MOTIVASI DAN PELIMPAHAN WEWENANG SEBAGAI VARIABEL MODERATING DALAM HUBUNGAN ANTARA PARTISIPASI ANGGARAN DAN KINERJA MANAJERIAL (STUDI EMPIRIS PADA BEBERAPA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI SEMARANG). Jurnal Akuntansi Indonesia, 1(1), 1. https://doi.org/10.30659/jai.1.1.1-10
Ikhsan, A. (2006). PENGARUH INTENSITAS PERSAINGAN PASAR TERHADAP KINERJA UNIT PERUSAHAAN: INFORMASI SISTEM AKUNTANSI MANAJEMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING. JURNAL BISNIS DAN AKUNTANS, 8(2), 151–171. https://doi.org/https://doi.org/10.34208/jba.v8i2.165
Iqbal, M., Afrizal, & Yudi. (2019). Analisis faktor – faktor yang mempengaruhi kinerja manajerial (studi pada kecamatan pemekaran di provinsi jambi). Jurnal akuntansi & keuangan UNJA, 4(2), 41–52. https://doi.org/https://doi.org/10.22437/jaku.v4i2.7795
Kurniawan, A., & Nensih, C. (2014). Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Saling Ketergantungan Terhadap Karakteristik Informasi Akuntansi Manajemen Serta Dampaknya Terhadap Kinerja Manajerial. STAR – Study & Accounting Research, 11(1), 52–67. https://doi.org/https://doi.org/10.55916/jsar.v11i1.47
Laksmana, A., & Muslichah. (2002). Pengaruh Teknologi Informasi, Saling Ketergantungan, Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen Terhadap Kinerja Manajerial. Jurnal Akuntansi & Keuangan, 4(2), 106–125. https://doi.org/https://doi.org/10.9744/jak.4.2.pp.%20106-125
Lina, & Stella. (2013). Pengaruh partisipasi penyusunan anggaran terhadap kinerja manajerial: kepuasan kerja dan job relevant information sebagai variabel intervening. Jurnal bisnis dan akuntansi, 15(1), 37–56. https://doi.org/10.34208/jba.v15i1.209
Lopez, M. A. L., Stammerjohan, W. W., & Rigsby Jr, J. T. (2008). An Update On Budgetary Participation, Locus Of Control, And The Effects On Mexican Managerial Performance And Job Satisfaction. In The Journal of Applied Business Research-Third Quarter (Vol. 24). https://doi.org/10.19030/jabr.v24i3.1348
Melia, P., & Sari, V. F. (2019). Pengaruh Akuntabilitas Publik, Kejelasan Sasaran Anggaran Dan Partisipasi Anggaran Terhadap Kinerja Manajerial (Studi Empiris pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Solok Selatan). Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 1(3), 1068–1079. https://doi.org/https://doi.org/10.24036/jea.v1i3.128
Murtanto, & Hapsari, W. (2006). Pengaruh partisipasi penyusunan anggaran terhadap kinerja manajerial dengan desentralisasi dan karakteristik sistem informasi akuntansi manajemen sebagai variabel moderating. Jurnal bisnis dan akuntansi, 8(1), 1–18. https://doi.org/https://doi.org/10.34208/jba.v8i1.107
Nurpriyandyni, A., & Suwarti, T. (2012). Pengaruh Teknologi Informasi, Saling Ketergantungan, Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen Terhadap Kinerja. https://doi.org/10.23917/benefit.v15i1.1328
Pratiwi, W., & Kartika, A. A. (2019). Pengaruh akuntansi pertanggungjawaban, komitmen organisasi, dan partisipasi anggaran terhadap kinerja manajerial. Wahana, 22(1), 50–60. https://doi.org/https://doi.org/10.35591/wahana.v22i1.149
Semekto, A. (2021). Ketidakpastian Lingkungan dan Lingkup Sistem Informasi Akuntansi Manajemen Terhadap Kinerja Manajerial Pada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Surabaya. Jurnal Riset Akuntansi & Perpajakan (JRAP), 8(02), 86–93. https://doi.org/10.35838/jrap.2021.008.02.19
Sigilipu, S. (2013). Pengaruh Penerapan Informasi Akuntansi Manajemen dan Sistem Pengukuran Kinerja Terhadap Kinerja Manajerial. EMBA, 1, 239–247. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.1.3.2013.1732
Simons, R. (1987). ACCOUNTING CONTROL SYSTEMS AND BUSINESS STRATEGY: AN EMPIRICAL ANALYSIS. Accounting Organizations and Society, 12(4), 357–374. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/0361-3682(87)90024-9
Sinaga, E. R. H., Ratnasari, S. L., & Zulkifli. (2020). Pengaruh budaya organisasi, lingkungan kerja, transfer ilmu, dan penerapan teknologi informasi terhadap kinerja manajerial. Dimensi, 9(3), 412–443. https://doi.org/https://doi.org/10.33373/dms.v9i3.2718
Sulani, S., & Rusdi, D. (2013). Pengaruh Karakteristik Sistem Akuntansi Manajemen Terhadap Kinerja Manajerial (Studi Kasus Bpr Di Kabupaten Demak). Jurnal Akuntansi Indonesia, 3(2), 97–111. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.30659/jai.2.2.97-111
Suprantiningrum, S., & Lukas, A. D. (2021). Sistem Informasi Akuntansi Manajemen, Pengendalian Manajemen terhadap Kinerja Manajerial dengan Variabel Moderating Teknologi Informasi. Owner, 5(1), 174–185. https://doi.org/10.33395/owner.v5i1.368
Syukri, M., Surasni, N. K., & Furkan, L. M. (2019). Pengaruh Partisipasi Anggaran dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Manajerial dengan Job Relevant Information sebagai Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi, 29(3), 987. https://doi.org/10.24843/eja.2019.v29.i03.p06
Wijaya, H. (2021). Pengaruh Desentralisasi Dan Ketidakpastian Tugas Terhadap Kinerja Manajerial Dengan Sistem Akuntansi Manajemen Sebagai Variabel Intervening. JAK (Jurnal Akuntansi) : Kajian Ilmiah Akuntansi, 8(1), 122–141. https://doi.org/10.30656/jak.v8i1.2883
Zawawi, N. H. M., & Hoque, Z. (2010). Research in management accounting innovations: An overview of its recent development. In Qualitative Research in Accounting & Management (Vol. 7, Issue 4, pp. 505–568). https://doi.org/10.1108/11766091011094554
DOI: https://doi.org/10.30596/jakk.v7i1.20338
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Akuntansi dan Keuangan Kontemporer (JAKK) is abstracting & indexing in the following databases:
Jurnal Akuntansi dan Keuangan Kontemporer (JAKK) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
MAGISTER AKUNTANSI UMSU