Pengaruh Kondisi Ekonomi Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi Pada Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan di Universitas Nias
Abstract
Kecenderungan mahasiswa mengalami keterlambatan pembayaran uang kuliah sering dikaitkan dengan masalah ekonomi dalam keluarga, keterlambatan tersebut berdampak pada aktivitas kampus termasuk prestasi belajar. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kondisi ekonomi keluarga terhadap prestasi belajar mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Nias. Metode penelitian yang digunakan adalah metode dengan pendekatan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menujukkan bahwa pengujian validitas dinyatakan VALID, dimana reabilitas X dan Y, diperoleh variabel X bahwa rii = 0,520 > 0,2423rtabel dan untuk variabel Y bahwa rii = 0,685>0,2423rtabel. Jadi, dapat disimpulkan bahwa instrumen penelitian memenuhi syarat reliabilitas. Sementara koefisien korelasi X dan Y didapatkan hasil rxy = 0,347. Dan koefisien determinan didapat hasil KD = 12 %. Perhitungan regresi sederhana mendapatkan hasil Y = 32,37 + 0,016x dan hasil dari hipotesis, dimana hasil t= 2,959 dan thitung 2,959>1,669 ttabel, sehingga hipotesis Ha diterima dan hipotesis tandingannya Ho ditolak. Maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh signifikan kondisi ekonomi keluarga terhadap prestasi belajar mahasiswa program studi pendidikan ekonomi pada fakultas keguruan dan ilmu pendidikan di Universitas Nias.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amin, N. F., Garancang, S., & Abunawas, K. (2023). Konsep umum populasi dan sampel dalam penelitian. Pilar, 14(1), 15–31.
Anastasya, W. D., Say, W., & Wahyuni, D. S. (2024). Kesenjangan Prestasi di Sekolah: Faktor-Faktor Stratifikasi yang Berperan. JURNAL PENDIDIKAN DAN ILMU SOSIAL (JUPENDIS), 2(1), 171–181.
Dewi, A. S., Ariani, P., & Dianah, A. (2021). Pengaruh Kondisi Ekonomi Keluarga Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Ekonomi Syariah pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh. Ekobis Syariah, 4(1), 28–43.
Fitrianti, A. N. (2023). Ekonomi Sumber Daya Manusia.
Hansun, F., Mewengkang, A., & Liando, O. E. S. (2023). Hubungan Motivasi dengan Prestasi Belajar Siswa Kelas X SMK Negeri 1 Ratahan. Edutik: Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 3(3), 300–307.
Harahap, R. (2024). FAKTOR MEDIA PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA. Sindoro: Cendikia Pendidikan, 4(10), 11–21.
Hukom, A., & Ompusunggu, D. P. (2023). Pengantar Ilmu Ekonomi. Penerbit Qiara Media.
Makalalag, D., Arham, M. A., Saleh, S. E., & Sudirman, S. (2023). Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Keluarga Dan Motivasi Belajar Terhadap Minat Melanjutkan Studi Mahasiswa Angkatan 2022. Journal of Economic and Business Education, 1(2), 211–224.
Maria, V. (2023). Pengaruh Ekonomi Keluarga Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas III dan IV di Sekolah Dasar Islam Tirtayasa Kota Serang. Jurnal Inovasi Penelitian, 4(7), 1163–1168.
Masri, M. (2024). Konsep Keluarga Harmonis Dalam Bingkai Sakinah, Mawaddah, Warahmah. Jurnal Tahqiqa: Jurnal Ilmiah Pemikiran Hukum Islam, 18(1), 109–123.
Novitasari, E., & Ayuningtyas, T. (2021). Analisis ekonomi keluarga dan literasi ekonomi terhadap perilaku menabung mahasiswa Pendidikan Ekonomi angkatan 2016 di STKIP PGRI Lumajang. Jurnal Riset Pendidikan Ekonomi, 6(1), 35–46.
Nurwahyudi, N., & Sungkowo, S. (2023). Analisis Interaksi Edukatif Dalam Proses Belajar Mengajar Terhadap Prestasi Belajar. MindSet: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 222–235.
Permana, T., & Puspitaningsih, A. (2021). Studi ekonomi digital di Indonesia. Jurnal Simki Economic, 4(2), 161–170.
Prasetiyo, E. B., & Siam, N. U. (2020). Pemenuhan Fungsi Ekonomi Keluarga pada Keluarga Jama’ah Tabligh di Kota Tanjungpinang. Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik, 1(2), 136–150.
Pratama, A., Sasferi, N., & Kholidin, F. I. (2022). Peran Kondisi Sosio-Ekonomi Keluarga terhadap Perencanaan Karir Siswa. Indonesian Journal of Counseling and Development, 4(1), 44–52.
Putri, A. P. (2023). Disorganisasi Keluarga Mempengaruhi Perkembangan Kepribadian Anak. Prosiding Seminar Sastra Budaya Dan Bahasa (SEBAYA), 3, 58–67.
Qodaria, R. L., & Harsiwi, N. E. (2024). Pengaruh Konseling Pendidikan terhadap Peningkatan Prestasi Akademik Siswa Slow Learner. Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 4(3), 14–23.
Ramdani, C., Miftahudin, U., & Latif, A. (2023). Peran Keluarga Dalam Pendidikan Karakter. Banun: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 1(2), 12–20.
Robinson Tarigan, M. R. P. (2024). Ekonomi Regional: Teori dan Aplikasi. Bumi Aksara.
Roflin, E., & Liberty, I. A. (2021). Populasi, Sampel, Variabel dalam penelitian kedokteran. Penerbit NEM.
Runtu, P. S., & Kalalo, R. R. (2021). Kompetensi Guru dalam Peningkatan Prestasi Belajar Siswa pada Masa Pandemi Covid-19. Penerbit NEM.
Santika, A. A., Saragih, T. H., & Muliadi, M. (2023). Penerapan Skala Likert pada Klasifikasi Tingkat Kepuasan Pelanggan Agen Brilink Menggunakan Random Forest. JUSTIN (Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi), 11(3), 405–411.
Si, A. M., Sopingi, S., Setiawan, M. S., Sibua, S. P., & MM, N. (2024). Buku Referensi Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Mixed Methode. PT Media Penerbit Indonesia.
Sumarni, I., Efendi, F., & Mardianton, S. H. M. E. (2024). Ketahanan Ekonomi Keluarga Praktek Dalam Simpan Pinjam Perempuan. CV. AZKA PUSTAKA.
Suriani, N., & Jailani, M. S. (2023). Konsep populasi dan sampling serta pemilihan partisipan ditinjau dari penelitian ilmiah pendidikan. IHSAN: Jurnal Pendidikan Islam, 1(2), 24–36.
Swarjana, I. K., & SKM, M. P. H. (2022). Populasi-sampel, teknik sampling & bias dalam penelitian. Penerbit Andi.
Syukur, T. A., Al Haddar, G., Fahmi, A. I., Risan, R., Siswantara, Y., Setya, D. N., Zaenurrosyid, A., & Maq, M. M. (2023). Pendidikan Anak Dalam Keluarga. Pt Global Eksekutif Teknologi.
Wiryawan, B. (2023). Paradigma baru ekonomi keluarga dalam pembangunan hukum ekonomi untuk mewujudkan ketahanan nasional. Jurnal Ilmiah Hukum Dan Hak Asasi Manusia, 2(2), 66–79.
Zebua, P. S., & Laoli, E. S. (2023). PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBEREAD HEAD TOGETHER DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA. Jurnal PRIMED: Primary Education Journal Atau Jurnal Ke-SD An, 3(3), 288–295.
DOI: https://doi.org/10.30596/jppp.v5i3.20938
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Penelitian, Pendidikan dan Pengajaran [JPPP]
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: jppp@umsu.ac.id
Creation is distributed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License