Pengaruh Iklim Organisasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi Pada Karyawan Universitas Haji Sumatera Utara

Saqdiah Pasaribu

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah mengetahui tentang pengaruh langsung dan pengaruh tidak langsung antara variabel eksogen dan variabel endogen selain itu variabel kepuasan menjadi variabel intervening. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan asosiatif dengan metode kuantitatif, yaitu penelitian yang digunakan untuk mengetahui pengaruh langsung dan tidak langsung antar variabel eksogen dengan variabel endogen. Dalam Pengujian hpotesis dilakukan dengan uji Partial Least Square. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara langsung Iklim Organisasi berpengaruh terhadap Kinerja karyawan, Iklim Organisasi berpengaruh Kepuasan Kerja, Motivasi berpengaruh terhadap Kinerja karyawan, Motivasi berpengaruh terhadap Kepuasan Kerja, Kepuasan Kerja berpengaruh terhadap Kinerja karyawan, Sementara pengujian secara tidak langsung menyatakan bahwa Iklim Organisasi tidak berpengaruh terhadap Kinerja karyawan melalui Kepuasan Kerja sebagai variabel mediasi, dan Motivasi tidak memiliki pengaruh terhadap Kinerja karyawan dengan Kepuasan Kerja sebagai variabel mediasi


Keywords


Iklim Organisasi, Motivasi, Kinerja karyawan dan Kepuasan Kerja

Full Text:

PDF

References


Bangun, W. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Erlangga.

Fahmi, I. (2015). Pengantar Manajemen Keuangan; Teori dan soal jawab. Alfabeta.

Fatimah, F. N. D. (2017). Panduan Praktis Evaluasi Kinerja Karyawan. Anak Hebat Indonesia

Hasibuan, M. S. P. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara.

Jufrizen, J., & Intan, N. (2021). Peran Mediasi Kepuasan Kerja Pada Pengaruh Budaya Organisasi dan Etika Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. Prosiding Seminar Nasional Kewirausahaan, 2(1), 420–435.

Lestari, I., & Triani, M. (2020). Pengaruh Iklim Organisasi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai Pada Kantor Kementerian Agama Kabupaten Lebak. The Asia Pacific Journal of Management Studies, 7(3), 165–174.

Mangkunegara, A. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Remaja Rosdakarya.

Manullang, L. A. (2013). Teori Manajemen Komprehensif Integralistik. Jakarta: Salemba Empat.

Simamora, H. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia (Edisi Keli). STIE YKPN.

Umam, K. (2012). Perilaku Organisasi. CV Pustaka Setia.

Wibowo, W. (2014). Manajemen Kinerja. Rajawali Pers.




DOI: https://doi.org/10.30596/maneggio.v6i2.15099

Refbacks

  • There are currently no refbacks.