Manajemen Komunikasi Pemerintah dalam Menghadapi Pemilihan Presiden 2019

Emir Kresna Wardana

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen komunikasi dan optimalisasi program kerja Presiden periode 2019-2025 dalam mewujudkan pemerataan pembangunan nasional dalam meningkatkan dukungan masyarakat menghadapi Pemilihan Presiden 2019. Di dalamnya dilakukan analisis substansi, implementasi dan output kinerja layanan pemerintah. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif-deskriptif. Teknik pengumpulan data melalui wawancara dengan enam orang informan dan telaah dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan manajemen komunikasi presiden dilakukan empat tahap: pertama, memimpin rapat pimpinan Pemerintahan menghasilkan keputusan tentang pembentukan tim perumus visi, misi, tujuan dan sasaran. Kedua, membentuk tim penyusun draft visi, misi, tujuan dan sasaran dalam manajemen komunikasi Pemerintahan dalam menghadapi ilpres 2019 dibahas pada Focus Group Discussion (FGD) yang melibatkan para pimpinan partai, aktivis, pakar/ahli, juru kampanye, perwakilan mahasiswa, masyarakat, serta pengguna aparatur. Ketiga, tim merumuskan visi, misi, tujuan dan sasaran manajemen komunikasi untuk mengakomodir rekomendasi/saran dari hasil pertemuan dengan pejabat pemerintah, pakar, praktisi, perwakilan masyarakat, masyarakat, dan pengguna aparatur yang akan diajukan ke MPR/DPR. Keempat, penyampaian dan publikasi visi, misi, tujuan dan sasaran pembangunan ke depan dari presiden (incumbent) kepada masyarakat dalam berbagai media dan kegiatan kampanye sebagai janji politik selanjutnya akan dijadikan kontrak politik ketika sudah terpilih.


Full Text:

PDF Indonesia

References


Ardianto, Komala dan Karlina. 2009. Komunikasi Massa Suatu Pengantar. Simbiosa Rekatama Media, Bandung.

Cresswell, Jhon W. 2010. Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Cangara, Hafied. 2009. Pengantar Ilmu Komunikasi, PT Raja Grafindo Persada, Jakarta

Hasan, Erlina. 2010. Komunikasi Pemerintahan. PT Refika Aditama, Bandung.

Endarwita dan Rini Herlina, 2016. Pengaruh Kompensasi dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Karyawan (Studi kasus pada PT. FIF Group di Kabupaten Pasaman), e-Jurnal Apresiasi Ekonomi, Vol. 4 (2), Hlm. 117.

Siringoringo, Hotniar, 2005. Pemograman Linear: Seri Teknik Riset Operasi, Graha Ilmu, Yogyakarta.

Effendi, Onong Uchjana. 2007. Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek, PT Remaja Rosdakarya, Bandung.

Eprints.undip.ac.id/40198/6/08 diakses pada 3 Maret 2020, pukul 10:05.

GBHN 1999 memuat sembilan bidang pembangunan nasional, meliputi bidang hukum, ekonomi, politik, agama, pendidikan, sosial dan budaya, pembangunan daerah, sumberdaya alam dan lingkungan hidup, dan pertahanan dan keamanan. Masing-masing bidang memuat arah dan kebijakan.

Hanafiah, Jusuf, dkk. 2004. Teori Difusi Inovasi. (online).(http://www.edubenchma rk.com, diakses 25 Januari 2011).

Kaye Shelton, 2006. A Quality Scorecard for the Administration of Online Education Programs: A Delphi Study, Dissertation Available from ProQuest, UMI Dissertations Publishing.

Kaye, Michael, 1994. Communication Management. Prentice Hall, Sydney

Meida Rachmawati, 2013. Employee Engagement Sebagai Kunci Meningkatkan Kinerja Karyawan (International Journal Review), Jurnal Among Makarti, Vol. 6 (12), Hlm. 52.

Moleong, Lexy J, 2013. Metodologi Penelitian Kualitatif, PT Remaja Rosdakarya, Bndung.

Miles Matew B. and Huberman, A. Michael, 2009. Manajemen Data Dan Metode Analisis dalam Denzin, N.K. & Y.S. (eds) Handbook of Qualitatif Research, Pustaka Pelajar, Yogyakarta.

Moekijat. 1991. Pengantar Sistem Informasi Manajemen, Remaja Rosdakarya. Bandung

Moleong Lexy J. 2013. Metodologi Penelitian Kualitatif, PT Remaja Rosdakarya, Bandung

Neuman, W. Lawrence, 2007. Basic of Social Reasearch : Qualitative and Quantitative Approaches, Pearson Education Inc, Boston.

Presiden Joko Widodo, Pesan Video untuk IDF 2017, di download pada tanggal 1 Maret 2020, pukul 10.30.

Powar, K.B., Panda, Santosh., Bhalla, Veena., 2000. Performance Indicators in Ditance Higher Education, New Delhi

R, Eko Indrajit dan R. Djokopranoto, 2006. Manajemen Perguruan Tinggi Modern, Andi, Yogyakarta.

Brinkerhoof, Robert, O, AJI, 2010. Program Evaluation, A Practitioners Guide for Trainers and Educatoers, Boston Kluwer-Nijhoff, Boston

Adisasmita, Raharjo, 2011. Manajemen Pemerintahan Daerah, Graha Ilmu, Yogyakarta.

Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Alfabeta, Bandung.

Syukur Abdullah. 1987. Kumpulan Makalah Study Imlementasi Latar Belakang Konsep Pendekatan dan Relevansinya Dalam Pembangunan, (Ujung Pandang: Persadi, hlm. 40

Saiful Bahri dan Yuni Chairatun Nisa, 2017. Pengaruh pembembangan karir dan motivasi kerja terhadap kepuasan kerja karyawan, Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis, 18 (1), Hlm. 11.

Susanto, Astrid, S. 1988. Komunikasi Dalam Teori dan Praktek, Bina Cipta, Bandung.

Sedarmayanti, 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia, Refika Aditama, Bandung

T. Elisabeth Cintya Santosa, 2012. Memahami dan Mendorong Terciptanya Employee Engagement dalam Organisasi, Jurnal Manajemen, Vol. 11 (2), 2012, Hlm. 207.

T. Hani Handoko, 2008. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia, BPFE, Yogyakarta.

Tim Prima Pena, 2015. Kamus Besar Bahasa Indonesia, Gita Media Press, Jakarta.

Yin, Robert K. 2011. Studi Kasus: Desain dan Metode. Rajagrafindo Persada. Jakarta

Sumber lain dari internet:

https://nuramelia99.wordpress.com/2014/07/01/pemerintah-danpemerintahan/(diakses pada 19 februari 2016).

https://www.bappenas.go.id/files/3413/4986/1934/info__20091015133401__2370__0.pdf

https://filantropi.or.id/pubs/uploads/files/3%20BPS%20Potret%20Awal%20TPB%20di%20Indonesia.pdf

https://tirto.id/isi-pidato-jokowi-saat-pelantikan-presiden-2019-2024-di-sidang-mpr-ej5U




DOI: https://doi.org/10.30596/persepsi.v3i2.5438

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 


Persepsi: Communication Journal

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Pascasarjana
Jl. Denai No. 217 Medan 20226
Sumatera Utara-20238
E-mail: persepsi@umsu.ac.id