Pola Komunikasi Antarpribadi Guru Bimbingan Konseling dalam Mengatasi Siswa Bermasalah

Arif Tagor Rangkuti

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi antar pribadi guru dengan siswa bermasalah, mengetahui faktor penghambat komunikasi antar pribadi dengan siswa bermasalah, dan mengetahui hasil Komunikasi antar pribadi dengan siswa bermasalah di SMA Negeri 13 Medan. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Adapun Subjek Penelitian ini adalah komunikasi orang tua dan guru dalam pembinaan siswa bermasalah, sedangkan Informan dalam penelitian ini adalah Kepala Sekolah, Wakil Kepala Sekolah bidang kesiswaan, Guru Bimbingan Konseling serta orangtua siswa di SMA Negeri 13 Medan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Bentuk komunikasi antara guru bimbingan dan konseling dengan siswa yang bermasalah di SMA Negeri 13 Medan berupa komunikasi verbal dan komunikasi nonverbal, faktor-faktor yang menjadi penghambat komunikasi antarpribadi dengan guru bimbingan dan konseling dalam mengatasi siswa yang bermasalah di SMA Negeri 13 Medan adalah siswa kurang terbuka dan kurangnya komunikasi dengan orang tua serta Komunikasi interpersonal antara guru BK dengan siswa yang melakukan pelanggaran kedisiplinan dilakukan melalui tatap muka secara langsung serta menggunakan media whatsapp dan sudah efektif di dalam pelaksanannya.


Full Text:

PDF Indonesia

References


Effendy, 2007 Ilmu Komunikasi (Teori dan Praktek), Mandar Maju, Bandung, 2008, Ilmu Komunikasi (Teori dan Praktek), Edisi Revisi, Mandar Maju, Bandung.

Gibson et al, 2006, Organizations (Behavior, Structure, Processes), Edisi Terjemahan, Remaja Rosdakarya, Bandung.

Sobur, Alex. (1991). Komunikasi Orang Tua dan Anak. Bandung. Angkasa

Hadari, 2008, Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Bisnis Yang Kompetitif. Yogyakarta : Gadjah Mada Univesity Press.

Hafied, 2007, Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: PT. Raja Grafindo. Persada.

Irawan, 2008, Manajemen Kinerja: Falsafah Teori dan Penerapannya. Jakarta . Aneka Cipta.

Koestoro, Budi dan Basrowi, 2006, Strategi Penelitian Sosial dan Pendidikan. Surabaya: Yayasan kampusina.

Lexy J, 2005, Metodologi Penelitian Kualitatif Edisi revisi. PT Remaja Rosdakarya: Bandung.

Mangkunegara, 2005, Evaluasi Kinerja SDM. Refika Aditama. Bandung, 2007, Evaluasi Kinerja SDM. Edisi 3, Refika Aditama. Bandung, 2008, Evaluasi Kinerja SDM. Edisi Revisi, Refika Aditama. Bandung.

Mulyana, 2008, Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. PT. Remaja Rosdakarya, Bandung.

Prawirosentono, 2009, Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit BPFE, Yogyakarta.

Ranupandojo, H., dan Suad Husnan, 2002, Manajemen Personalia. BPFE, Yogyakarta.

Rivai, 2005, Penilaian Kinerja dan Standar Kinerja, PT. Elex Media Pressindo, Jakarta.

Sendjaja, S. Djuarsa, 1994. Teori komunikasi. Universitas Terbuka. Simamora,

Henry, 2007, Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Ketiga. STIE YKPN, Yogyakarta.

Soekanto,1990, Prinsip-Prinsip Komunikasi untuk Penyuluhan. PT. Bumi Aksara. Jakarta

Sunarto, 2006, Metode Penelitian Komunikasi Kontemporer. CV Andi Yogyakarta

Susanto, 2008 Sosiologi Komunikasi, cetakan ke-3: Kencana Prenada. Media Group

Tim Penyusun Kamus Pusat Bahasa, 2005, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Balai Pustaka, Jakarta.

Tika, 2006, Budaya Organisasi Dan Peningkatan Kinerja Perusahaan. PT. Bumi Aksara. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.30596/persepsi.v4i1.5735

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 


Persepsi: Communication Journal

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Pascasarjana
Jl. Denai No. 217 Medan 20226
Sumatera Utara-20238
E-mail: persepsi@umsu.ac.id