UPAYA MENINGKATKAN RESILIENSI AKADEMIK MAHASISWA PRODI BKPI MELALUI LAYANAN INFORMASI

Alfin Siregar

Abstract


Resiliensi merupakan kapasitas individu untuk mempertahankan kemampuan dan berfungsi secara kompeten dalam menghadapi berbagai stressor kehidupan. Resiliensi merupakan hal yang sangat penting bagi perkembangan mahasiswa dan layanan konseling sangat penting terhadap resiliensi mahasiswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas penerapan layanan informasi sebagai upaya peningkatan resiliensi akademik mahasiswa prodi BKPI. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Tindakan Bimbingan dan Konseling (PTBK). Penelitian ini menunjukkan bahwa dari 30 orang mahasiswa yang digunakan sebagai sampel, 26 orang diantaranya menunjukkan perubahan lebih baik setelah diberikannya layanan informasi pada siklus kedua yaitu berada pada resiliensi kategori tinggi dan 4 orang lainnya berada pada kategori sedang. Dengan ketuntasan layanan sebesar 86.66%. Maka dari itu, layanan informasi dapat meningkatkan resiliensi akademik mahasiswa BKPI FITK UINSU Medan.


Keywords


Resiliensi; Mahasiswa; Layanan Informasi

References


Boatman, M. (2014). Academically resilient minority doctoral students who experienced poverty and parental substance abuse. https://scholarworkss. Waldenu.edu/dissertations.

Chemers, M.M., Hu, L., & Garcia, B.F. (2001). Academic self-efficacy and first year college student performance and adjustment. Journal of Educational Psychology, 93, 55-64.

Corsini, R. (2002). The dictionary of Psychology. London: Brunner/ Mazel.

Dewi Rosmala, 2016. Profesionalis Guru Bimbingan dan Konseling Melalui Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling,Unimed, Medan

Harahap, A. C. P., Harahap, S. R., & Harahap, D. P. S. (2020). Gambaran Resiliensi Akademik Mahasiswa pada Masa Pandemi Covid-19. Al-Irsyad: Jurnal Pendidikan dan Konseling, 10(2).

Henderson, N., & Milstein, M.M. (2003). Resiliency in schools: Making it happen for students and educators. USA: Corwin Press, Inc.

Hendriani, W. (2018). Resiliensi psikologis. Sebuah pegantar. Jakarta: Prenadamedia Group

Julian, M., Cheadle, A. C., Knudsen, K. S., Bilder, R. M., & Dunkel Schetter, C. (2020). Resilience Resources Scale: A brief resilience measure validated with undergraduate students. Journal of American College Health, 1-10.

Quintiliani, L., Sisto, A., Vicinanza, F., Curcio, G., & Tambone, V. (2021). Resilience and psychological impact on Italian university students during COVID-19 pandemic. Distance learning and health. Psychology, Health & Medicine, 1-12.

Sari, P. K. P., & Indrawati, E. S. (2017). Hubungan antara dukungan sosial teman sebaya dengan resiliensi akademik pada mahasiswa tingkat akhir jurusan x fakultas teknik universitas diponegoro. Jurnal Empati, 5(2), 177-182.

Utami, L. H. (2020). Bersyukur dan resiliensi akademik mahasiswa. Nathiqiyyah, 3(1), 1-1.

Wahidah, E. Y. (2019, July). Resiliensi Akademik Perspektif Psikologi Islam. In Proceeding National Conference Psikologi UMG 2018 (Vol. 1, No. 1, pp. 11-140).

Wattick, R. A., Hagedorn, R. L., & Olfert, M. D. (2021). Impact of resilience on college student mental health during COVID-19. Journal of American College Health, 1-8.

Wilks, S.E. (2008). Resilience amid academic stress: The moderating impact of social support among social student. Journal of Advances in Social Work. 1(2).




DOI: https://doi.org/10.30596/bibliocouns.v6i1.12312

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Biblio Couns: Jurnal Kajian Konseling dan Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: jbcons@umsu.ac.id