Pendampingan Pembuatan Modul Pembelajaran Bagi Guru Sekolah Dasar

Azizah Azizah, Akina Akina, Mufidah Mufidah, Nuraini Nuraini

Abstract


Tujuan dari pengadian pada masyarakat ini adalah meningkatkan keterampilan guru dalam pembuatan modul pembelajaran. Mitra pada pengabdian kepada masyarakat ini adalah SDN Inti Olaya Kabupaten Parigi Moutong. Pada pertemuan awal tim pengabdi dengan Kepala Sekolah SDN Inti Olaya diperoleh permasalahan bahwa guru di SDN Inti Olaya belum mengetahui pembuatan modul dalam pembelajaran. Kegiatan pendampingan pembuatan modul pembelajaran ini menggunakan pendekatan andragogy. Metode yang digunakan yaitu diskusi, brainstorming, dan demontrasi. Analisis data yang digunakan yaitu analisis deskriptif kualitatif. Hasil dari kegiatan ini adalah guru antusias dalam menyusun modul pembelajaran, khususnya pada masa pandemi saat ini. Modul pembelajaran dapat membantu tugas guru dalam menyampikan materi pelajaran ke siswa. Selain itu, implementasi penggunaan modul pembelajaran oleh guru dan siswa mendapat tanggapan positif. Guru dan siswa mengaku lebih mudah memahami materi dengan bantuan modul pembelajaran.

Keywords


Pendampingan, Modul Pembelajaran

Full Text:

PDF

References


Akrim, Nurzannah, & Ginting, N. (2018). Pengembangan Program Pembelajaran Tematik Terpadu Bagi Guru-Guru SD Muhammadiyah Di Kota Medan. Jurnal Prodikmas Hasil Pengabdian kepada Masyarakat, 2(2).

Azizah, & Winarti, P. (2018). Pengembangan Modul Praktikum Dilan ( Discovery Learning) Untuk Pembelajaran Sains Di Kelas V Sekolah Dasar. Jtiee, 2(2), 168183.

Hiryanto. (2009). Optimalisasi Penerapan Konsep Andragogi Dalam Pendidikan Dan Latihan Aparatur Pemerintah Sebagai Upaya Peningkatan Mutu Lulusan. Jurnal Ilmiah Visi Ptk-Pnf, 4(2), 161174.

Lathiifah, I. J., Apriani, F., & Agustine, P. C. (2019). Pelatihan Pembuatan Bahan Ajar Untuk Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Matematika Realistik Indonesia Transformasi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 15(2), 8594.

Ginting, N. (2021). Problem Based Learning Implementation In Pai Learning. Proceeding International Seminar of Islamic Studies (pp. 620-625). Medan: Fakultas Agama Islam UMSU.

Ginting, N., & Hasanuddin. (2020). Implementasi Konsep Pendidikan Islam Terpadu Di Sekolah Islam Terpadu Ulul Ilmi Islamic School Kota Medan. Al-Muaddib: Jurnal Ilmu-Ilmu Sosial dan Keislaman, 5(2), 293-304.

.

Mulyasa, E. (2009). Menjadi Guru Profesional. Pt.Remajarosdakarya.

Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun. (2005). Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun. Standar Nasional Pendidikan, 1, 195.

Purnanto, A. W., & Mahardika, A. (2016). Pelatihan Pembuatan Soal Interaktif Dengan Program Wondershare Quiz Creator Bagi Guru Sekolah Dasar Di Kota Magelang. Warta Lpm, 19(2), 141148.

Purwanti, E., Sajidan, & Prayitno, B. A. (2015). Pengembangan Dan Implementasi Modul Pembelajaran Berbasis Numbered Team In Guided Discovery (Ntgd) Pada Materi Struktur Tumbuhan Dan Pemanfaatannya Dalam Teknologi Di Smpn 4 Karanganyar. Jurnal Inkuiri, 4(4), 121128.

Sagala, S. (2010). Supervisi Pembelajaran Dalam Profesi Pendidikan. Alfabeta.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005 Tentang Guru Dan Dosen, (2005).




Alamat Penerbit/Redaksi:

Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

Jl. Kapt. Muchtar Basri No. 3 Medan, Telp. (061) 6638296 Homepage: https://jurnal.umsu.ac.id/index.php/prodikmas Email: prodikmas@umsu.ac.id

 

Lisensi Creative Commons

Jurnal Prodikmas Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.