Pembuatan Teh Herbal Rambut Jagung (Zea mays l.) Pipil, Manis, Baby Corn Menggunakan Metode Pengeringan Vakum

Pajar Indah

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengeringan kombinasi suhu dan tekanan dengan spesifikasi rambut jagung terhadap sifat fisik, kimia dan organoleptik pada teh herbal rambut jagung. Penelitian ini menggunakan metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan dua faktor. Faktor 1 adalah kombinasi suhu dan tekanan (V) yang terdiri dari 4 taraf yaitu: V1= 550C:35 kPa, V2= 550C:40 kPa, V3=600C:35 kPa, V4= 600C:40 kPa. Faktor 2 adalah spesifikasi rambut jagung (R) : R1= Rambut jagung manis, R2= Rambut jagung pipil, R3= Rambut jagung baby corn. Parameter yang diamati adalah Kadar Air, Kadar Abu, Rendemen, Antioksidan, Total Mikroba, Organoleptik Warna, Aroma, Rasa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kombinasi suhu dan tekanan memberikan pengaruh sangat nyata (p>0,01) terhadap seluruh parameter, begitu juga dengan spesifikasi rambut jagung memberikan pengaruh sangat nyata (p>0,01) terhadap seluruh parameter dan interaksi antara kombinasi suhu dan tekanan vakum dengan spesifikasi rambut jagung memberikan pengaruh sangat nyata (p>0,01) seluruh parameter

Keywords


Rambut jagung, teh herbal, pengeringan, suhu dan tekanan vakum

Full Text:

PDF

References


AOAC. 1996. Official Methods of Analysis. 15th ed. Association of Official Analytical Chemists.Washington DC.

Apriady, R.A. 2010. Identifikasi senyawa asam fenolat pada sayuran indigenous Indonesia. Naskah Skripsi S-1. Fakultas Teknologi Pertanian Institut Pertanian Bogor, Bogor.

Asgar, A., Zain, S., Widyasanti, A., dan Wulan, A. 2013. Kajian Karakteristik Proses Pengeringan Jamur Tiram (Pleurotus sp.) Menggunakan Mesin Pengering Vakum. Jurnal Hortikultur. 23(4) : 379-389.

Azam, M., Jiang, Q., Zhang, B., Xu, C., dan Chen, K. 2013. Citrus leaf volatile a affected by developmental stage and genetic type. International Journal of Molecular Science, 14: 17744-17766NO.

BSN-SNI No. 3836. 2013. Syarat Mutu Teh Kering dalam Kemasan. Badan Standarisasi Nasional, Jakarta.

Duke, J. 2008. Phytochemical and Ethnobotanical Databases. USA: United States Agricultural Research Service. http : // www. Ars - grin .gov / cgibin . Duke / farmacy2 . pl . Diakses pada Tanggal 07 Maret 2021.




DOI: https://doi.org/10.30596/agrintech.v8i2.22075

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Agrintech : Jurnal Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
Kampus Utama
Jl. Kapten Muchtar Basri No.3, Glugur Darat II,Medan
Sumatera Utara-20238
E-mail: agrintech@umsu.ac.id


Creative Commons License
Creation is distributed under theĀ Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License