Pengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning terhadap Kecemasan Matematis Siswa Kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Palembang
Abstract
Abstrak
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode eksperimen. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Contextual Teaching and Learning terhadap kecemasan matematika siswa kelas XI SMA pada materi pokok. Penelitian ini dilakukan terhadap 66 peserta didik, yang terbagi menjadi 34 peserta didik kelas eksperimen yang menggunakan model pembelajaran Contextual Teaching and Learning, dan 32 lainnya menggunakan model pembelajaran konvensional. Desain eksperimen yang digunakan dalam penelitian ini yaitu True Eksperimental Design. Teknik analisis data untuk pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan uji t. Hasil analisis menunjukkan nilai thitung 5,428 > ttabel 1,997, artinya ada pengaruh yang signifikan model pembelajaran contextual teaching and learning terhadap kecemasan matematika peserta didik kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Palembang. Hal ini dibuktikan dengan perbedaan hasil angket kecemasan matematika peserta didik di kelas eksperimen dan kontrol. Di kelas eksperimen, peserta didik paling banyak mengalami kecemasan matematika pada indikator afektif. Berbeda dengan kelas kontrol, peserta didik paling banyak mengalami kecemasan matematika pada indikator pengetahuan matematika.
Kata Kunci : Pembelajaran Kontekstual, Keterampilan Matematika, Pembelajaran
Abstrak
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode eksperimen. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Contextual Teaching and Learning terhadap kecemasan matematis siswa kelas XI SMA pada materi deret. Penelitian ini dilakukan terhadap 66 siswa yang terbagi dalam 34 siswa kelas eksperimen yang menggunakan model pembelajaran Contextual Teaching and Learning dan 32 siswa kelas konvensional. Desain eksperimen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasi Experimental Design. Teknik analisis data untuk pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan uji t. Hasil analisis menunjukkan nilai thitung sebesar 5,428 > ttabel 1,997, artinya terdapat pengaruh yang signifikan model pembelajaran contextual teaching and learning terhadap kecemasan matematis siswa kelas XI SMA Muhammadiyah 1 Palembang. Hal ini dibuktikan dengan adanya perbedaan hasil angket kecemasan matematis siswa kelas eksperimen dan kontrol. Pada kelas eksperimen siswa paling banyak mengalami kecemasan matematis pada indikator afektif. Di sisi lain, pada kelas kontrol, siswa mengalami kecemasan matematika paling tinggi pada indikator pengetahuan matematika.
Kata Kunci: Pembelajaran Kontekstual, Pembelajaran, Kecemasan Matematika
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Ariansyah, F., Septiati, E., & Octaria, D. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Android pada Materi Peluang Untuk Siswa SMA. Indiktika: Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 4(2), 36-48.
Cayani, C.D., Suyitno, A., & Pujiastuti, E. (2022). Studi Literartur: Model pmbelajaran Blended Learning dalam Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif dan Rasa Ingin Tahu Siswa dalam Pembelajaran Matmatika. PRISMA: Prosiding Seminar Nasional Matematika 5,272- 281
Friantini, R. N. & Winata, R. (2020). Analisis Kesalahan Siswa Berdasarkan Newman Ditinjau dari Tingkat Kecemasan Matematis. Majamath: Jurnal Matematika dan Pendidikan Matematika, 3(1), 1-19.
Haerunnisa, D., & Imamai, A. I. (2022). Analisis Kecemasan Belajar Siswa SMP pada Pembelajaran Matematika. Journal Didactical Mathematics, 4(1)2, 23-30
Hakim, R. N., & Adirakasiwi, A. G. (2021). Analisis Tingkat Kecemasan Matematis Siswa SMA. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif. Vol. 4 (4) : 809-816.
Handayani, & Dwi, S. (2019). Pengaruh Kecemasan Matematika terhadap Pemahaman Konsep Matematika. SAP (Susunan Artikel Pendidikan). No. 1 (4) : 21-36.
Hasibuan, M. I. (2020). Model Pembelajaran CTL (Contextual Teaching and Learning). Logaritma: Jurnal Iilmu-Ilmu Pendidikan dan Sains. No.2 (01) : 24-32.
Hidayat, A., Fattah, H., & Kusumawati, N. I. (2021). Studi Eksperimen Model Pembelajaran Problem Posing terhadap Hasil Belajar Matematika Materi Pola Bilangan. Indiiktika: Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 3(2), 180-188.
Istarani, & Ridwan, M. (2022). Tipe Pembelajaran Kooperatif. Medan: ISCOM.
Jauhar. (2021). Implementasii Paikem dari Behavioristik sampai Kontruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Juliyanti, A., & Pujiastuti, H. (2020). Pengaruh Kecemasan Matematis dan Konsep Diri terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa. Prima: Jurnal Pendidikan Matematika. Vol. 4 (2) : 81-92.
Namkung, J. M., Peng, P., & Lin, X. (2019). The Relation Between Mathematics Anxiety and Mathematics Performance Among School-Aged Students: A Meta-analysis. Review of Educational Research, 89(3), 453-496. doi:https://doi.org/10.3102/0034654319843494.
Prasetyo, F., & Dasari, D. (2023). Studi Literatur: Identifikansii Kecemasn Matematika dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa (Vol. 4, Issue 2).
Rahmh, D. A., & Abadi, A. P. (2019). Kesulitan Belajar Siswa pada Proses Pembelajaran Matematika. Journal homepage: http://journal.unsika. ac.id/index.php/sesiomadika, 945-949.
Santoso, E. (2021). Kecemasan Matematis: What and How. Indonesian Journal Of Education And Humanity. Vol. 1 (1).
Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Wantik, & Nasution, S. P. (2019). Analisis Kesuliitan Belajar dalam Memahami Kecemasan Peserta-Didik pada Pembelajaran Matematika. Desimal: Jurnal Matematika, 2(1), 49-57.doi:https://doi.org/10.24042/djm.v2i1.2027
Zubaidah, A., & Riisnawati. (2015). Psikologi Pemb Matematika. Yogyakarta: Aswajaya Pressindo
DOI: https://doi.org/10.30596/edutech.v10i2.20497
Refbacks
- There are currently no refbacks.